Delia Husein: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
'''Delia Husein''' adalah aktris, model dan penyanyi berasal dari Indonesia. Memulai debut filmnya dalam film [[Benyamin Biang Kerok (film 2018)|Benyamin Biang Kerok]] yang berhasil melejitkan namanya di dunia seni peran.<ref /><ref>{{Cite web|last=Fimela.com|date=2018-03-06|title=Mengintip Paras Cantik Delia Husein, Kekasih Reza Rahadian di Benyamin Biang Kerok|url=https://www.fimela.com/news-entertainment/read/3345291/mengintip-paras-cantik-delia-husein-kekasih-reza-rahadian-di-benyamin-biang-kerok|website=fimela.com|language=id|access-date=2020-09-24}}</ref>
{{Infobox person
| name = Delia Husein
Baris 26:
| awards =
}}
 
== Karier ==
Sebelum tampil di layar lebar, ia adalah seorang model sekaligus selebgram. Nama Delia Husein mencuri perhatian setelah membintangi film layar lebar Benyamin Biang Kerok (2018) bersama Reza Rahadian dan film itu menjadi film perdananya. Tidak hanya beradu akting bersama Reza Rahadian, Delia Husein juga diminta Hanung Bramantyo dan produser Frederica untuk menyanyikan beberapa lagu ''soundtrack Benyamin Biang Kerok The Movie.'' Terpilihnya Delia sebagai pemeran pendamping Reza Rahardian bukan tanpa alasan. Hanung Bramantyo selaku sutradara film remake Benyamin Biang Kerok ini ingin mengulang kesuksesan film ini yang rilis tahun 1972 silam. Pada film itu, almarhum Benyamin Sueb berduet dengan Ida Royani yang juga merupakan seorang penyanyi. Banyak film Benyamin yang kemudian berhasil melahirkan artis-artis baru. Terinspirasi dari hal tersebut, Hanung mencari talent baru yang cocok disandingkan dengan Reza Rahardian. Hingga akhirnya terpilihlah sosok Delia Husein. Dalam film debutnya ini berperan sebagai Aida Mustafa, seorang penyanyi yang memiliki jiwa penyanyang. Menurutnya, menjadi Aidha bukanlah hal yang sulit karena karakternya mirip dengan dirinya.Setelah membintangi film, Delia juga sempat membintangi film televisi dan mengeluarkan lagu.<ref>{{Cite web|last=Times|first=I. D. N.|last2=Rasyid|first2=Satriadi|title=10 Potret dan Kabar Terkini Delia Husein, Artis Muda yang Kece Abis!|url=https://www.idntimes.com/hype/entertainment/satriaxk/potret-dan-kabar-terkini-delia-husein-c1c2|website=IDN Times|language=id|access-date=2020-09-24}}</ref><ref>{{Cite web|last=Fimela.com|date=2018-03-04|title=Selain Film, Reza Rahadian Juga Rilis Album OST Benyamin: Biang Kerok|url=https://www.fimela.com/news-entertainment/read/3342286/selain-film-reza-rahadian-juga-rilis-album-ost-benyamin-biang-kerok|website=fimela.com|language=id|access-date=2020-09-24}}</ref>