Bahasa Sanggau: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Penggunaan Variasi Verba: Penambahan konten
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Meminta penghapusan cepat (KPC A7, KPC U3). (TW)
Baris 1:
{{db-multiple|A7|U3}}
Bahasa Sanggau atau Bahasa Melayu Sanggau ''(Jawi :'' بهاس ملايو سڠاو) adalah sebuah bahasa asli dari kelompok etnis suku [[Melayu Sanggau]] yang menghuni sebagian besar wilayah kabupaten Sanggau sekarang. Bahasa ini merupakan salah satu bahasa yang tergabung dalam rumpun [[Melayo-Polinesia]] dan merupakan cabang dari bahasa [[Melayik]]. Bahasa Melayu Sanggau merupakan [[lingua franca]] diwilayah kabupaten Sanggau yang bermakna bahasa ini tidak hanya dituturkan oleh suku Melayu saja namun juga dituturkan oleh suku-suku lain sebagai bahasa penghubung dalam melakukan suatu urusan. Bahasa Sanggau juga memiliki keterkaitan yang erat dengan bahasa-bahasa Melayu yang dituturkan di Sekadau, Sintang, Melawi, Kapuas Hulu, serta [[Sarawak]] dimana penutur bahasa-bahasa ini tidak begitu sulit untuk saling memahami satu sama lain, selain itu bahasa [[Melayu Sanggau]] juga berbagi banyak kesamaan kosakata dengan [[Bahasa Melayu Brunei]]. Bahasa Sanggau dituliskan menggunakan huruf Arab Melayu atau [[Abjad Jawi|Jawi]] namun seiring perubahan zaman bahasa ini kemudian turut dituliskan dalam huruf latin.{{Infobox Language
|name=Bahasa Melayu Sanggau