Texas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
k ←Suntingan 36.85.220.81 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh LouGrare
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 54:
 
== Sejarah ==
Istilah "enam bendera di Texas" berasal dari beberapa bangsa yang pernah berkuasa di wilayah ini. [[Texas Spanyol|Spanyol]] adalah bangsa Eropa pertama yang mengakui kedaulatan atas Texas. [[Prancis]] mendirikan [[pendudukan Prancis di Texas|pendudukan singkat]] di Texas. [[Meksiko]] menguasai wilayah ini hingga tahun 1836 ketika Texas rianmeraih kemerdekaannya, menjadi [[Republik Texas|republik]] yang merdeka. Pada tahun 1845, Texas bergabung dengan Amerika Serikat sebagai negara bagian ke-28. [[Pencaplokan Texas|Pencaplokan]] negara bagian Texas menjadi pemicu [[Perang Saudara Amerika]] yang menyebabkan [[Perang Meksiko-Amerika]] pada tahun 1846. Sebagai sebuah negara bagian [[budak]], Texas menyatakan pemisahannya dari Amerika Serikat pada permulaan tahun 1861, untuk bergabung dengan [[Negara Konfederasi Amerika]] pada masa Perang Saudara Amerika. Setelah perang dan pengembalian statusnya ke dalam Uni, Texas memasuki periode panjang kelesuan ekonomi.
 
== Geografi ==