Helicoprion: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Paleontologi menggunakan HotCat |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 9:
[[Berkas:Helicoprion.gif|jmpl|Pemodelan tengkorak ikan purba Helicoprion]]
Pada tahun 2013 ahli paleontologi dari [[Idaho Museum of Natural History]], [[Leif Tapanila]] bersama rekan mereka mempublikasikan studi baru mengenai tulang rawan pembentuk tengkorak dan rahang Helicoprion yang telah hancur. Beberapa tulang rawan yang ditemukan di [[Idaho]] pada tahun 1950 tersebut dipindai melalui pemindaian [[tomografi terkomputasi]] yang kemudian diteliti menggunakan pemodelan komputer untuk membentuk rekonstruksi virtual 3D rahang ikan purba Helicoprion. Hasil penelitian memperlihatkan penggambaran baru Helicoprion dengan lingkaran gigi di rahang bawah yang lebih pendek dan berdiameter 18 inci (45 cm) sekaligus memberikan informasi mengenai bentuk asli spesies dan cara kerja rahang tersebut.<ref name=":0" /> Lingkaran gigi spiral terlerak di belakang mulut, tepatnya bagian belakang rahang. Spesies ini tidak memiliki gigi selain di rahang bawah. Rahang bawahnya dipenuhi oleh uliran gigi seperti gergaji yang ditopang oleh tulang rawan rahang di kedua sisi serta mampu membuat mekanisme menggulung dan mengiris. Buruan Helicoprion berupa [[cumi-cumi]] atau makhluk lain yang tergolong dalam kelompok [[sefalopoda]] serta menghindari atau tidak memakan hewan yang bercangkang keras.<ref>{{Cite web|title=Helicoprion: Scientists solve mysteries of ancient 'shark' with spiral-toothed jaw|url=https://phys.org/news/2013-02-helicoprion-scientists-mysteries-ancient-shark.html|website=phys.org|language=en|access-date=2020-11-21}}</ref>
{{Sedang ditulis}}
== Referensi ==
|