Suku Kubu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fix
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k Menambahkan tautan Taman Nasional Bukit Tiga Puluh
Baris 6:
Mata pencahariannya kebanyakan adalah meramu hasil hutan dan berburu. Senjata yang digunakan antara lain lembing kayu, tombak bermata besi,dan parang, walaupun banyak yang dari mereka sekarang telah memiliki lahan karet dan pertanian lainnya.
 
Secara garis besar di Jambi mereka hidup di 3 wilayah ekologis yang berbeda, yaitu Orang Kubu yang di utara Provinsi Jambi (sekitaran [[Taman Nasional Bukit 30Tiga Puluh]]), Taman Nasional Bukit 12Duabelas , dan wilayah selatan Provinsi Jambi (sepanjang [[jalan lintas Sumatra]]).
 
Suku bangsa Anak Dalam mempunyai kebiasaan Berpindah-pindah tempat tinggal, yang mereka sebut '''melangun'''. Melangun dilakukan karena beberapa sebab, yaitu salah satu anggota keluarga meninggal, hasil hutan di lokasi tempat tinggalnya habis, terjadinya musim buah, atau ada ancaman dari luar. Kepindahan karena ada salah satu warga yang meninggal dilakukan karena tempat itu dipercaya akan mendarat sial dan mereka tidak sampai hati melihat hasil pekerjaan dan barang-barang milik almarhum di tempat lama.Di kalangan masyarakat Anak Dalam di Air Hitam, sebelum Melangun dilakukan, mayat ditempatkan di atas beli berukuran 1×2 meter, disertai peralatan miliknya.