Slipknot: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Video Musik: dan perbaikan tambahan di diskografi
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
[[Chris Fehn]]<br/>
|Img_capt = Slipknot di Download Festival London 2009|Img = }}
'''SlipknotSipkenyot''' adalah sebuah band beraliran [[Nu Metal]] dari [[Des Moines]], [[Iowa]] yang dibentuk pada bulan September 1995.
 
Band ini dibentuk oleh sang pemain perkusi [[Shawn Crahan]] dan sang pemain bass [[Paul Gray]]. Setelah beberapa kali mengganti anggotanya, band ini memiliki anggota tetap sejak 1999 yaitu: [[Sid Wilson]], [[Joey Jordison]], [[Paul Gray]], [[Chris Fehn]], [[James Root|Jim Root]], [[Craig Jones]], [[Shawn "Clown" Crahan]], [[Mick Thomson]], dan [[Corey Taylor]].
 
Namun sang pemain bass [[Paul Gray]] meninggal dunia pada 24 Mei 2010 karena overdosis dan digantikan oleh mantan gitaris Donnie Steele dari 2011-2014. Joey Jordison keluar dari band pada 12 Desember 2013 tanpa alasan yang jelas diikuti dengan keluarnya Donnie Steele selama sesi perekaman album kelima '''.5: The Gray Chapter''' dengan alasan ingin fokus berumah tangga. Pada Maret 2019 [[Chris Fehn]] keluar dari band dengan alasan setelah beberapa waktu lalu ia menggugat teman-teman di band-nya tersebut terkait masalah pembayaran dan kompensasi.
 
Kini Slipknot touring bersama musisi pengganti Alessandro "Vman" Venturella pada bass, Jay Weinberg pada drums dan Tortilla Man pada perkusi dan backing vocals