Barack Obama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Politisi = jamak, politikus = tunggal
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 53:
Pada masa jabatan pertamanya, Obama mengesahkan undang-undang [[Stimulus (ekonomi)|stimulus ekonomi]] sebagai tanggapan terhadap [[resesi 2007–2009 di Amerika Serikat]] dalam bentuk [[American Recovery and Reinvestment Act of 2009]] dan [[Tax Relief, Unemployment Insurance Reauthorization, and Job Creation Act of 2010]]. Inisiatif besar dalam negeri lainnya pada masa pemerintahannya adalah [[Patient Protection and Affordable Care Act]]; [[Dodd–Frank Wall Street Reform and Consumer Protection Act]]; [[Don't Ask, Don't Tell Repeal Act of 2010]]; [[Budget Control Act of 2011]]; dan [[American Taxpayer Relief Act of 2012]]. Di bidang kebijakan luar negeri, Obama mengakhiri keterlibatan militer A.S. dalam [[Perang Irak]], menambah jumlah tentara di [[Perang di Afganistan|Afganistan]], menandatangani perjanjian pengendalian senjata [[New START]] bersama [[Rusia]], memerintahkan [[intervensi militer di Libya 2011|intervensi militer A.S. di Libya]], dan melaksanakan operasi militer yang berujung pada [[kematian Osama bin Laden]]. Pada bulan mei 2012, ia menjadi presiden A.S. pertama yang mendukung pengesahan pernikahan sesama jenis secara terbuka.
 
== KehidupanMasa awalmuda dan karier ==
{{main|Keluarga Barack Obama|Kehidupan awal dan karier Barack Obama}}