Bank IFI: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8 |
|||
Baris 20:
'''Bank IFI''' adalah bank yang pernah ada di [[Indonesia]] hingga tahun [[2009]].
Bank IFI didirikan pada tahun [[1955]] sebagai ''Lembaga Keuangan Bukan Bank'' (LKBB) yang dikenal dengan nama ''Indonesia Finance and Invesment Company''. Bank IFI dibentuk sebagai Lembaga Keuangan Bukan Bank
Dengan berlakunya Undang-undang Perbankan No. 7 tahun [[1992]], perusahaan ini berkembang menjadi bank umum swasta nasional devisa yang solid dan tepercaya. Sejak berubah menjadi sebuah bank umum pada bulan Februari [[1993]], PT. IFI berubah nama menjadi PT. Bank IFI .
|