Ima Matul Maisaroh: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tambah kategori |
Menambahkan informasi awal |
||
Baris 5:
== Kehidupan Awal ==
Ima lahir dan dibesarkan di Indonesia. Ketika dia beranjak remaja, dia mendapat tawaran untuk bekerja di Amerika Serikat. Seorang perekrut tenaga kerja mengatakan semua keperluan Ima akan diurus, mulai dari paspor, visa, dan tiket. Ima dijanjikan akan diberikan gaji sebesar 150 dollar AS per bulan. Ternyata, gaji yang dijanjikan tak pernah dibayark, ima menjadi salah satu korban perdagangan manusia pada saat ituan. Ima juga sering mengalami kekerasan fisik selama 3 tahun masa kerjanyaIma bekerja 18 jam sehari dan sering terbangun di malam hari untuk merawat bayi. Lewat secarik kertas bertuliskan "Please help me," Ima mencari pertolongan lewat tetangga sekitar. Meskipun sempat takut akan diadukan pada majikannya, usaha Ima akhirnya tidak sia-sia. Ada salah satu tetangganya yang menolongnya dan melaporkan kondisi Ima ke Coalition to Abolish Slavery and Trafficking (CAST)
<ref>{{Cite web|last=Liputan6.com|date=2016-08-17|title=Curhat Ima Matul, Korban Perbudakan yang Jadi Penasihat Obama|url=https://www.liputan6.com/global/read/2578585/curhat-ima-matul-korban-perbudakan-yang-jadi-penasihat-obama|website=liputan6.com|language=id|access-date=2021-03-04}}</ref>. == Karir ==
== Referensi ==
|