Jalur kereta api Pabrik Spiritus Wates–Mojokerto Kota–Gemekan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Subbagian tk. satu dengan tiga "=")
Baris 14:
Jalur ini memotong emplasemen barat [[Stasiun Mojokerto]] dan tidak ada wesel ke stasiun utama [[Staatsspoorwegen]] tersebut karena ukuran penampang relnya berbeda.
 
=== Percabangan menuju Dinoyo ===
Dari [[Stasiun Gemekan]] terdapat cabang menuju [[Dinoyo, Lowokwaru, Malang|Dinoyo]] dengan panjang lintas 8 km yang diresmikan pada 5 Maret 1892. Percabangan ini merupakan sebuah jalur yang digunakan untuk melayani pengangkutan hasil produksi [[Pabrik Gula Dinoyo]], tidak ada halte maupun stasiun di sepanjang percabangan ini.