Mini 4WD: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pejalan08 (bicara | kontrib)
k penambahan pranala dalam
Aybanything (bicara | kontrib)
k →‎Sejarah: Penambahan pranala
Baris 7:
== Sejarah ==
[[Berkas:TAMIYA Logo.svg|jmpl|ka|160px|Logo perusahaan Tamiya]]
Mini 4WD pertama kali diproduksi oleh sebuah perusahaan [[model berskala]] Jepang, Tamiya pada 1982 berupa sebuah miniatur mobil dengan mesin sebagai alternatif dari berbagai jenis miniatur mobil plastik di pasaran yang umumnya tak bermesin. Pada tahun 1989, [[:en:Tamiya_Corporation|Tamiya]] menugaskan [[Shogakukan]], sebuah perusahaan penerbitan di Jepang, untuk memproduksi dua serial anime TV yang ceritanya didasarkan pada mobil Mini 4WD, salah satunya yang cukup populer berjudul Dash! Yonkuro. Semenjak itu balapan dan memodifikasi mobil 4WD telah menjadi hobi bagi banyak orang di belahan dunia. Mini 4WD sangat popular di kawasan [[Asia]], seperti Jepang, Filipina, Indonesia, Malaysia, Taiwan, Hongkong, hingga ke [[Italia]] dan [[Amerika Serikat]].
 
== Teknis ==