Ahmed Zaki Iskandar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 41:
 
== Biodata Singkat ==
Partai Golkar jadimenjadi tempat tambatanpengabdian hatipolitik Ahmed Zaki Iskandar. Pria kelahiran Tangerang, 14 Desember 1973 diusung partai berlambang pohon beringin tersebut hingga terpilih menjadi [[Daftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2009–2014|Anggota DPR RI periode 2009—2014]] untuk daerah pemilihan Banten 3 dan ditempatkan di Komisi I yang mengurus soal [[Pertahanan negara|Pertahanan]], [[Urusan luar negeri|Luar Negeri]], [[Informasi]].
 
Ahmed Zaki yang merupakan alumni [[Universitas Victoria, Melbourne|Victoria University Australia]] angkatan 1996 ini terpilih lewat daerah pemilihan Banten III (kota dan kabupaten Tangerang). Ketua DPD Partai Golkar Kabupaten Tangerang ini berada di no urut 1 dalam daftar caleg DPR RI. Ia menang dengan jumlah peroleh suara sebanyak 54.121.
 
== Riwayat Pendidikan ==
* SDN 3 Tangerang (1986)
* SLTPN 1 Tangerang (1989)
* [[SMA Negeri 2 Tangerang|SMAN 2 Tangerang]] (1992)
* Diploma (Bachelor Bussiness) Victoria University Australia (1998)
* S-1 Ilmu Ekonomi [[Universitas Pramita Indonesia]] Tangerang (2012)
* S-2 Magister Ilmu Pemerintahan IPDN (2017)
 
Baris 63:
* Ketua Umum Perbasi Prov. Banten
* Ketua PSSI Tangerang
* Pengurus [[Kamar Dagang dan Industri Indonesia|KADIN]] Pusat
* Anggota Komite Eksekutif PSSI-KPSI Pusat
* Wakil Sekretaris [[Himpunan Kerukunan Tani Indonesia|HKTI]] Pusat
* Wakil Bendahara DPP MKGR
* Bendahara Pengurus Pusat AMPG