Bengkulu Britania: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tri Ardiansyah (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Tri Ardiansyah (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 28:
|demonym=|capital=Fort Marlborough
}}
'''Bengkulu-Inggris''' ({{lang-en|British Bencoolen}}}) adalah wilayah keresidenan milik [[Perusahaan Hindia Timur Britania]] (EIC) yang membentang sekitar 300 mil di sepanjang pantai barat daya Sumatera dan berpusat di daerah yang sekarang menjadi [[Kota Bengkulu]]. EIC hadir di sana pada tahun 1685,<ref name="Olson1996"/> dan pada tahun 1714 EIC membangun [[Benteng Marlborough]] di sana, karena datuk lokal mengizinkan EIC membangun benteng untuk melindungi mereka dari Belanda.
 
Hubungan yang terjalin antara rakyat provinsi [[Bengkulu]] dengan [[Inggris]] sudah berjalan sejak lama, yakni sejak abad ke-17. Pada tahun 1682, [[Belanda]] (VOC) mampu mengungguli ''East India Company'' (EIC), khususnya setelah tercapai kesepakatan antara [[VOC]] dengan [[kerajaan Banten]] mengenai monopoli perdagangan [[rempah-rempah]]. Hal ini memaksa EIC keluar dari [[Jawa]] dan harus mencari tempat pangkalan baru yang secara [[politik]] dan [[militer]] dapat menguntungkan mereka dalam perdagangan rempah-rempah.