Jembatan layang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{bedakan|jalan layang}}
[[Berkas:Skybridge petronas twin towers kl.jpg|ka|jmpl|Kedua [[Menara Kembar Petronas]] disambungkan oleh sebuah jembatan layang.]]
'''Jembatan layang'''<ref>{{Cite web|title=Hasil Pencarian - KBBI Daring|url=https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/jembatan%20layang|website=kbbi.kemdikbud.go.id|access-date=2021-05-23}}</ref> adalah sejenis jembatan yang berbentuk [[jembatan pejalan tertutup]] antara dua bangunan untuk melindungi pejalan kaki dari cuaca yang buruk. Biasanya, jembatan udara dimiliki oleh sebuah perusahaan, yaitu bukan ruang umum. Jembatan layang selalu menyambungkan lantai-lantai terendah di atas lantai bawah (lantai bawah tanah), tetapi ada yang jauh lebih tinggi, seperti di [[Menara Kembar Petronas]], [[Shanghai World Financial Center|SWFC]] dan [[Kingdom Centre]]. Ruangan dalam bangunan yang dihubungkan oleh jembatan ini biasanya dikhususkan kepada bisnis ritel, jadi kawasan sekitar jembatan bisa berfungsi seperti pusat perbelanjaan. Kawasan bukan perdagangan yang mempunyai bangunan yang begitu rapat, seperti [[kampus]]/[[universitas]], juga biasanya ada jembatan udara atau terowongan bawah tanah sebagai penghubung antarbangunan.