Speedo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: namun (di tengah kalimat) → tetapi
Baris 38:
}}
 
'''Speedo International Ltd.''' adalah sebuah distributor [[pakaian renang]] dan aksesoris renang yang berkantor pusat di [[Nottingham]], [[Inggris]]. Perusahaan ini memulai sejarahnya di Australia, namuntetapi kini tidak lagi berproduksi di Australia. Didirikan di [[Sydney]], [[Australia]], pada tahun 1914 oleh [[Alexander MacRae]], seorang emigran asal Skotlandia, Speedo kini merupakan anak usaha dari [[Pentland Group]]. Saat ini, merek Speedo dapat ditemukan pada produk pakaian renang dan kacamata renang hingga jam tangan.<ref name="Speedo2">{{cite web|url=http://www.speedo.com|title=Speedo|work=Speedo.com|publisher=Warnaco Group, Inc|df=dmy-all}}</ref> Merek Speedo sebelumnya diproduksi dan dipasarkan di [[Amerika Utara]] dengan nama ''Speedo USA'' oleh [[PVH (perusahaan)|PVH]] di bawah lisensi abadi eksklusif,<ref name="YearEnd2009">{{cite journal |title=2009 Annual Report on Form 10-K |pages=1–3 |author=Warnaco |journal=Warnaco 2009 Annual Report |year=2010 |url=http://phx.corporate-ir.net/External.File?item=UGFyZW50SUQ9Mzc4NjUyfENoaWxkSUQ9Mzc3ODc0fFR5cGU9MQ==&t=1 |format=pdf |access-date=2021-01-13 |archive-date=2015-10-17 |archive-url=https://web.archive.org/web/20151017145602/http://phx.corporate-ir.net/External.File?item=UGFyZW50SUQ9Mzc4NjUyfENoaWxkSUQ9Mzc3ODc0fFR5cGU9MQ==&t=1 |dead-url=yes }}</ref> yang mana lisensi tersebut diakuisisi dari [[Warnaco Group]] pada tahun 2013. Hingga bulan Januari 2020, Pentland Group membeli kembali lisensi tersebut dari PVH dengan harga $170 juta, namuntetapi masih harus menunggu persetujuan dari regulator.<ref name="PentlandBuyout">{{Cite web|url=https://swimswam.com/speedo-international-parent-company-buys-speedo-north-america-for-170-million/|title=Speedo International Parent Company buys Speedo North America for $170 Million|date=2020-01-09|website=Swimswam|language=en|access-date=2020-01-10}}</ref>
 
Sebagai bentuk penghargaan terhadap sejarahnya di Australia, Speedo menggunakan [[bumerang]] sebagai logonya.<ref>{{Cite web|url=https://www.newsweek.com/speedo-making-splash-90567|title=Speedo: Making a Splash|last=AM|first=Keith Naughton On 6/20/08 at 11:15|date=2008-06-20|website=Newsweek|language=en|access-date=2018-12-29}}</ref> Karena kesuksesannya di industri pakaian renang, kata "Speedo" kini banyak digunakan untuk menyebut semua pakaian renang, terlepas dari apapun mereknya.
Baris 72:
 
=== Aksesoris ===
Speedo menawarkan berbagai macam aksesoris renang, termasuk lebih dari tujuh puluh model kacamata renang,<ref name="goggles">{{cite web |url=http://www.speedo.com/swimwear_products/swimming_equipment/index.html |title=Speedo Equipment and Footwear |accessdate=16 January 2011 |publisher=Speedo International Ltd. |work=Speedo.com |url-status=dead |archiveurl=https://web.archive.org/web/20110215102614/http://www.speedo.com/swimwear_products/swimming_equipment/index.html |archivedate=15 February 2011 |df=dmy-all }}</ref> sejumlah model jam tangan, kacamata hitam, dan handuk. Selain itu, Speedo juga menjual sejumlah alat bantu [[kebugaran akuatik]] dan alat bantu renang untuk anak dan dewasa, serta masker [[Alat bantu pernapasan bawah air|skuba]], [[Selam permukaan|snorkel]], dan [[sirip renang]]. Speedo International pun menjual peralatan permainan pantai, namuntetapi tidak ditampilkan di situs web SpeedoUSA.
 
=== Alas kaki ===