Kelenteng Tik Liong Tian: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: diseberang → di seberang (WP:BAHASA)
 
Baris 110:
== Lokasi dan arsitektur ==
[[Berkas:The front side of Tik Liong Tian Temple, Rogojampi, East Java, Indonesia.jpg|jmpl|kiri|Sisi depan bangunan utama Kelenteng Tik Liong Tian, Rogojampi, menampilkan [[Men Shen]] dan [[Hu Jiang Jun|Hu Shen]]]]
Jalan masuk menuju [[klenteng]] Tik Liong Tian terletak tepat di tepi Jalan Raya Rogojampi. Jalan masuk selebar sekitar empat meter dihiasi gerbang khas China berwarna merah dan kuning yang hampir tidak pernah ditutup. Gerbang masuk tersebut diapit oleh pertokoan dan tepat diseberangdi seberang pasar besar Kota [[Rogojampi, Rogojampi, Banyuwangi|Rogojampi]]. Selain tulisan "TITD TIK LIONG TIAN" di sisi atas gerbang, tidak ada penanda lain lokasi klenteng sehingga relatif sulit untuk ditemukan.
 
Jalan masuk menuju lokasi bangunan [[klenteng]] adalah sekitar 100 meter diapit oleh rumah-rumah penduduk. Namun, luas area di bagian dalamnya sangat luas, meliputi tempat parkir kecil di depan bangunan aula, lapangan parkir mobil yang ditutup saat ada kegiatan seperti festival dan arisan, serta sebuah lapangan parkir di samping kelenteng, di sisi jalan raya. Kantor sekretariat dan perpustakaan terletak di sisi kanan [[klenteng]], bangunan aula dan dapur di bagian belakang, bangunan pendidikan serta kamar penginapan terletak di seberang lapangan parkir bagian dalam.