Roger Waters: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k replaced: {{Normdaten}} → {{Authority control}}
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 43:
 
=== Masa awal karier solo (1985-2002) ===
Sepanjang karier solonya, Waters menghasilkan 3 album studio dan satu album soundtrack dengan angka penjualan yang tidak luar biasa. Walaupun demikian, album konsep yang dihasilkan Waters selama berkarier solo masih sering dipuji dan dibanding-bandingkan dengan karyanya sewaktu masih bersama Pink Floyd.<ref name="atodar">{{cite web|title="Amused to Death" review|url=http://www.allmusic.com/album/r58330|author=All Media Guide|accessdate=18 Oktober|accessyear=2006}}</ref>.
 
Album solo perdana, ''[[The Pros and Cons of Hitch Hiking]]'' dirilis tahun 1984. Isinya tentang mimpi-mimpi seorang lelaki di suatu malam. Musisi yang mendukung Waters selama rekaman di antaranya gitaris [[Eric Clapton]] dan pemain saksofon jazz [[David Sanborn]]. Materi album ini ditulis Waters sewaktu pembuatan album ''The Wall'', dan sempat diajukannya kepada anggota Pink Floyd yang lain. Konsep''The Wall'' ternyata lebih disukai dibandingkan ''The Pros and Cons of Hitch Hiking'' ditangguhkan. Waters bahkan sudah membuat pita demo yang dimainkan di hadapan rekan-rekannya, namun materi album tersebut dianggap sangat bersifat pribadi. Waters akhirnya menyimpan ''The Pros and Cons of Hitch Hiking'' untuk digunakan sebagai album solo di kemudian hari.
Baris 60:
[[Berkas:RogerWatersPerthAustralia2007.jpg|ka|jmpl|300px|Roger Waters dalam konser Dark Side Of The Moon Live di Stadion Equity Members, [[Perth, Australia Barat]] (2007)]]
 
Pada tahun 2002, Waters tampil dalam pertunjukan yang diorganisir [[Countryside Alliance]].<ref>[http://news.bbc.co.uk/1/hi/entertainment/music/2293015.stm Floyd star to rock countryside], BBC News, 2 October, 2002</ref>. Di bulan Juni tahun yang sama, Waters muncul di [[Glastonbury Festival]] untuk membawakan sejumlah lagu Pink Floyd.
 
Di pertengahan tahun 2004, perusahaan film [[Miramax]] mengumumkan pementasan ''The Wall'' di [[teater Broadway]] dengan Waters turut serta dalam proses produksi. Drama musikal ''The Wall'' tidak saja berisi lagu-lagu dari album ''The Wall'', melainkan juga dari album ''[[Dark Side of the Moon]]'', ''[[Wish You Were Here (album)|Wish You Were Here]]'' dan album-album lain, dengan tambahan komposisi musik yang baru.<ref name="bbcpfbb">{{cite web|title=Pink Floyd's Wall Broadway bound|url=http://news.bbc.co.uk/1/hi/entertainment/arts/3539908.stm|author=BBC News|accessdate=18 Oktober|accessyear=2006}}</ref>