Suku Karo: Perbedaan antara revisi

[revisi terperiksa][revisi terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 143:
 
== Falsafah kemasyarakatan ==
 
[[File:Batak Karo Wedding.jpg|thumb|upright|Pasangan pengantin pria & wanita menikah dengan pakaian adat Karo lengkap dengan ([[Uis Gara|uis]]) & tudung karo untuk perempuan, serta bekabuluh untuk lelaki]]
 
Hal lain yang penting dalam susunan masyarakat Karo adalah ''rakut sitelu'', yang'' artinya secara metaforik adalah Tungku Nan Tiga, yang berarti Ikatan yang Tiga. Arti ''rakut sitelu'' tersebut adalah ''Sangkep Nggeluh'' (Kelengkapan Hidup) bagi orang Karo. Kelengkapan yang dimaksud adalah lembaga sosial yang terdapat dalam masyarakat Karo yang terdiri dari tiga kelompok, yaitu :
# ''Kalimbubu''
# ''Anak Beru''
# ''Sembuyak''
 
* Kalimbubu dapat didefinisikan sebagai keluarga pemberi [[istri]].
Baris 155 ⟶ 154:
* Sembuyak adalah keluarga satu [[galur]] keturunan merga atau keluarga inti.
 
SukuOrang Karo mempunyai salam khas yaitu "''Mejuah-Juah"juah'' atau lengkapnya adalah ''mejuah-juah kita kerina'' yang memiliki arti/maknanya kurang lebih adalah: sehat -sehat kita semua, baik2baik-baik kita semua, kedamaian/, kesehatan/, kebaikan untuk kita semua. Kata mejuahjuah biasa diucapkan di awal (pembuka kata) yakni menjadi salam khas sejak dulu.
{{clear}}
 
== Sistem kekerabatan ==