'''Jatibaru''' adalah [[desa]] di [[kecamatan]] [[Ciasem, Subang|Ciasem]], [[Kabupaten Subang|Subang]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]. Wilayah Jatibaru meliputi 79 Dusun: Bojongloa, Bakan Junti, Jatiroke, Kalihurip, Labansari, Poncol, Parigi, Hambaro, dan Pasir Senang yang terbagi dalam 7 RW dan 24 RT. [[Warga]]nya mayoritas bermata pencaharian sebagai [[petani]] dan petani buruh. [[Desa]] ini dialiri oleh dua [[sungai]] yakni [[sungai]] [[ciasem]] dan [[sungai]] cijengkol, Terdapat fasilitas berupa beberapa jembatan gantung yang menjadi penghubung dari satu [[dusun]] ke [[dusun]] lain, tetapi di antara jembatan gantung tersebut kondisiada salahbeberapa satunyayang adakondisinya yangsangat memprihatinkan dan untuk menyebranginya cukup memicu adrenalin terlebih di musim penghujan, khususnya bagi anak- anak dan kaum lansia. Saat ini Jatibaru dipimpin oleh seorang Kepala Desa yang bernama Jaya (2019-2025) menggantikan Harun (2012-2018).