Metode Hartree–Fock: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6:
 
Dimana <math>'''r_i'''</math> merupakan vektor posisi dari elektron <math>'''i'''</math> dengan komponen-komponen vektor dalam [[jari-jari Bohr]].
<math>'''ZaZ_a'''</math> merupakan muatan inti tepat a dalam satuan muatan unsur,
<math>'''dad_a'''</math> merupakan vektor posisi dari inti a dengan komponen vektor dalam [[jari-jari Bohr]]
 
Hal awal dalam Hamiltonan adalah penjumlahan operator-operator energi kinetik untuk masing-masing elektron di dalam sistem. Hal kedua adalah penjumlahan tarikan Coulomb elektron-inti. Hal ketiga adalah penjumlahan tolakan Coulomb elektron-elektron. hal akhir adalah penjumlahan tolakan Coulomb inti-inti, juga dikenal sebagai energi tolakan inti. Karena Hampiran Born-Oppenheimer telah dibuat, dan operator tolakan inti tidak dipengaruhi oleh posisi elektron, dapat dihitung sekali diawal prosedur Hartree-Fock dan kemudian diperlakukan sebagai konstanta dipengaruhi hanya oleh posisi inti.