Biznet Home: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k penambahan info sesuai website |
RizkyJogja (bicara | kontrib) →Produk/layanan: Tidak perlu pakai spasi Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
||
Baris 14:
'''Biznet Home''' adalah merek dagang yang digunakan [[Biznet Networks]], sebuah penyelenggara jasa telekomunikasi dan multimedia berbasis kabel terkemuka di Indonesia. Saat ini, Biznet Home menyediakan jasa layanan internet pita lebar dan televisi kabel. Sejak didirikan tahun 2000 hingga saat ini, jaringannya meliputi [[Jabodetabekpunjur|Jabodetabek]], [[Kabupaten Cianjur]], [[Bandung Raya]], [[Pulau Batam]], [[Priangan Timur]], [[Gerbangkertosusila]], [[Mebidangro]], Padang Raya, Palembang Raya, [[DI Yogyakarta]], [[Kedungsepur]], [[Bali]], Kediri Raya, Madiun Raya, [[Malang Raya]], Cirebon Raya, Tegal Raya dan [[Solo Raya]]. Pada tahun 2013, Biznet Home telah mencapai pembangunan lebih dari 120 ribu home pass. Pencapaian 120 ribu home pass ini menunjukkan komitmen Biznet dalam mengembangan layanan Internet dan TV Kabel untuk pengguna perumahan dan apartemen di Indonesia.<ref>[http://www.republika.co.id/berita/trendtek/internet/13/12/07/mxfgsn-max3-bangun-120-ribu-home-pass Max3 Bangun 120 Ribu Home Pass]</ref>
== Produk
Layanan Biznet Home disalurkan dengan menggunakan teknologi jaringan [[serat optik]] dan ''[[hybrid fiber coaxial]]'' (HFC). Untuk menggunakan layanan ini, pelanggan dikenakan biaya ''starter pack'' sebesar Rp500.000, dan mendapatkan produk:
* ''Biznet Home Internet'' merupakan layanan [[Internet]] pita lebar untuk pengguna rumahan dan [[apartemen]] dengan kecepatan koneksi mencapai sampai dengan 25 Mbps baik untuk [[pengunduhan]] maupun [[pengunggahan]].
|