11 September: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mahdalena73 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor pranala ke halaman disambiguasi
Mahdalena73 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
* [[1599]] - Terbunuhnya [[Cornelis de Houtman]]. Ekspedisi dagang Belanda di bawah [[Cornelis de Houtman]] terlibat pertempuran dengan angkatan laut Aceh pimpinan Laksamana Malahayati. Dalam bentrokan ini, Belanda kalah dan [[Cornelis de Houtman]] tewas terbunuh.
*[[1680]] - Raja [[Amangkurat II]] dari [[Mataram II|Mataram]] memindahkan kratonnya dari [[Kraton Plered|Plered]] ke [[Kartasura]].
*[[1825]] - [[Perang Diponegoro]] di [[Jawa Tengah]] dan [[Jawa Timur]] bermula pada bulan [[Juli]]. [[Pangeran Diponegoro]] merasa, bahwa ia mendapatkan [[wahyu]] dari [[Nyi Roro Kidul|Nyai Roro Kidul]] melawan [[Belanda]] dan menjadi [[Ratu Adil]] di tanah Jawa.
*[[1941]] - Gedung [[The Pentagon]] di [[Amerika Serikat]] mulai dibangun.
* [[1942]] - [[SMP Negeri 1 Yogyakarta]] didirikan.