Bahasa Proto-Melayik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 16:
}}
 
Bahasa '''Proto-Melayik''' merupakan bahasa kuno yang dituturkan oleh [[Orang Proto-Melayik]] sekaligus bahasa induk dari [[Rumpun bahasa Melayik|Rumpun bahasa Melayik modern]] yang dituturkan oleh berbagai etnis di [[Sumatra]], [[Kalimantan]], [[Semenanjung Melayu|Semenanjung Malaya]], [[Selat Melaka| Kepulauan Selat Melaka]], serta [[Laut China Selatan|Kepulauan Laut China Selatan]].<ref>https://www.researchgate.net/publication/36066036_Proto-Malayic_the_reconstruction_of_its_phonology_and_parts_of_its_lexicon_and_morphology</ref>
 
Diduga kuat bahasa ini berasal dari pulau bagian barat [[Kalimantan]] dan kemudian menyebar ke berbagai penjuru kepulauan [[Nusantara]].