Ernesto Schiaparelli: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: perubahan kosmetika |
k →top: clean up |
||
Baris 1:
[[Berkas:Ernesto Schiaparelli.jpg|ka|150px|jmpl|Ernesto Schiaparelli]]
[[Berkas:Statuette of Kha (TT8).jpg|ka|150px|jmpl|Makam Kha ditemukan utuh oleh Ernesto Schiaparelli pada 1906]]
'''Ernesto Schiaparelli''' ({{IPA-it|erˈnɛsto skjapaˈrɛlli}}; [[12 Juli]] [[1856]] - [[14 Februari]] [[1928]]) adalah seorang [[Egiptologi
Schiaparelli berasal dari keluarga cendekiawan terkemuka. Ayahandanya Luigi Schiaparelli mengajar sejarah di [[Universitas Torino]]. [[Giovanni Schiaparelli]], astronom terkenal, Celestino, Cesare, pelopor fotografi, Carlo Felice, ahli agronom, Giovanni Battista, pelopor kimia industri dan [[Elsa Schiaparelli]], salah satu tokoh paling terkenal dalam mode antara dua Perang Dunia merupakan salah satu kerabatnya.
|