Logika kabur bertujuan sebagai langkah untuk melihat ruang ''input'' dalam pemrosesan hingga menjadi ruang ''output.'' Dasar dari penerapan logika kabur yaitu himpunan samar (himpunan ''fuzzy''). Logika samar juga memiliki tujuan untuk memecahkan [[Masalah|rumusan masalah]] yang mengandung ketidakpastian. Penerapannya sangat luas, tidak hanya dalam bidang [[teknik]], namun bisa diaplikasikan dalam bidanbidang [[psikologi]], [[Sosialisme|sosial]], dan bidang ekonomi[[ekonom]]<nowiki/>i.<ref>{{Cite web|last=Ernie|date=2009-12-21|title=FUZZY LOGIC (LOGIKA FUZZY) Bagian I|url=https://ndoware.com/fuzzy-logic-logika-fuzzy-bagian-i.html|website=ndoWare|language=id-ID|access-date=2021-12-12}}</ref> Pengaplikasian logika kabur dipengaruhi oleh pengetahun[[pengetahuan]] peneliti terhadap istilah-istilah yang ada di dalamnya. Pertama variabel ''fuzzy,'' adalah [[Simbol|lambang]] atau kata yang memiliki makna untuk menunjukkan sesuatu yang belum pasti ada dalam sistem samar.<ref>{{Cite web|last=Pasaribu|first=Grace Intan|date=2020-07-01|title=ANALISIS DAN IMPLEMENTASI METODE FUZZY MAMDANI DALAM PENENTUAN PRODUKSI OPTIMUM DI HARIAN UMUM MEDAN POS|url=https://repositori.usu.ac.id/bitstream/handle/123456789/28000/170823028.pdf?sequence=1&isAllowed=y|website=Repository USU|page=6|access-date=2021-12-12}}</ref> Kedua himpunan ''fuzzy,'' merupakan himpunan yang dibangun oleh derajanderajat keanggotaan. Himpunan ''fuzzy'' berisi tentang [[Variabel (matematika)|variabel]] [[linguistik]] yang berisi kata-kata. Kata-kata tersebut sifatnya tidak pasti dan [[Ekspresi wajah|ekspresif]] yang berdasarkan bahasa alami. Meskipun begitu, kata-katanya dapat dimengerti, lebih luas, dan menggunakan bahasa sehari-hari.<ref>{{Cite web|last=Davvaz|first=Bijan|date=2021-04-22|title=Himpunan Fuzzy dan Rough Sets|url=https://iptek.its.ac.id/index.php/limits/article/download/7705/5796|website=IPTEK ITS|page=81|access-date=2021-12-13}}</ref> Ketiga yaitu semesta pembicaraan merupakan himpunan seluruh [[objek]] yang akan dianalisis dalam pembicaraan, atau total nilai yang diizinkan untuk dioperasikan dalam variabel samar.<ref>{{Cite web|last=Arifah|first=Enny Durratul|date=2017-01-01|title=APLIKASI METODE FUZZY MAMDANI DALAM PENENTUAN JUMLAH PRODUKSI|url=https://jurnal.unej.ac.id/index.php/MIMS/article/download/23759/9657|website=Jurnal Unej|page=81|access-date=2021-12-13}}</ref> Keempat yaitu domain keseluruhan adalah bentuk nilai yang diizinkan untuk dioperasikan dari semesta pembicaraan.<ref>{{Cite journal|last=Salman|first=Afan Galih|date=2010-12-01|title=Pemodelan Sistem Fuzzy Dengan Menggunakan Matlab|url=https://journal.binus.ac.id/index.php/comtech/article/view/2349|journal=ComTech: Computer, Mathematics and Engineering Applications|language=en|volume=1|issue=2|pages=278|doi=10.21512/comtech.v1i2.2349|issn=2476-907X}}</ref>