Hansik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
k kursif
Baris 1:
'''''Hansik''''' (한식; 寒食) adalah salah satu dari perayaan besar di [[Korea]], selain hari [[Seollal]], [[Dano]] dan [[Chuseok]]. Pada hari Hansik, orang-orang tidak menyalakan api untuk memasak atau menghangatkan makanan.
 
Hari Hansik berakar dari cerita dan ritual kuno [[Tionghoa]] yang pertama kali diperingati pada masa Periode Musim Semi dan Musim Gugur saat Chong-er, seorang bangsawan Wen dari negara Jin (晋) secara tidak sengaja membunuh bawahan dan teman baiknya, [[Jie Zhitui]] 介之推 (Gae Sacho) dan ibunya dalam suatu pembakaran hutan dengan harapan akan membuat Jie Zhitui kembali kepadanya. Pada hari Hansik, orang tidak diijinkan menggunakan api untuk memanaskan makanan, yang kemudian dijuluki '''Festival Makanan Dingin'''.