Sutopo Purwo Nugroho: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Latar belakang: Caecilia Hana Nicole
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
 
== Latar belakang ==
Sutopo lahir di [[Boyolali]], [[Jawa Tengah]], pada 7 Oktober 1969. Dia merupakan anak pertama Suharsono HarsosaputroHarso Saputro dan Sri Roosmandari.<ref name="hoax"/> SD, SMP, dan SMAnya itu dijalani di kampung halamannya.<ref name="republika">{{cite news |title=Sutopo Purwo Nugroho, Kepala Pusat Data, Informasi, dan Humas BNPB: Kesiapsiagaan Masyarakat terhadap Bencana Masih Rendah |url=https://www.republika.co.id/berita/koran/news-update/15/02/03/nj6m0l2-sutopo-purwo-nugroho-kepala-pusat-data-informasi-dan-humas-bnpb-kesiapsiagaan-masyarakat-terhadap-bencana-masih-rendah |accessdate=7 August 2018 |work=Republika |date=3 February 2015 |language=id}}</ref>
 
Dia memperoleh gelar S-1 [[geografi]] di [[Universitas Gadjah Mada]] pada tahun 1993, dan menjadi lulusan terbaik di sana pada tahun itu. Dia memeroleh gelar S-2 dan S-3 di bidang [[hidrologi]] di [[Institut Pertanian Bogor]].<ref>{{cite news |last1=Adithia |first1=Fitang Budhi |title=Mengenal Sutopo Purwo Nugroho si Pejuang Bencana dan Kanker Paru-paru |url=https://www.idntimes.com/news/indonesia/fitang-adhitia/mengenal-sutopo-purwo-nugroho-si-pejuang-bencana-dan-kanker-paru-paru-1 |accessdate=6 August 2018 |work=IDN Times |date=22 February 2018 |language=id}}</ref> Menurut sebuah wawancara Sutopo bersama dengan ''[[detik.com]]'', dia hampir menjadi [[profesor peneliti]] pada 2012, tetapi dikandaskan oleh [[Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia]] karena statusnya sebagai peneliti BPPT ([[Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi]]) yang bekerja di BNPB ([[Badan Nasional Penanggulangan Bencana]]).<ref name="pahit"/>