Commuter Line Merak: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
kelupaan |
||
Baris 58:
Pada hari Minggu, [[14 Februari]] [[2021]] pukul 07.30, KA Lokal Merak tujuan Rangkasbitung yang baru berangkat dari [[Stasiun Merak]] menabrak warga bernama Muhammad Anang (45) asal Pulomerak di Lingkungan Bumi Waras, Tamansari, Merak. Korban terseret sejauh 10 meter dan mengalami luka parah di kepala dan kaki sehingga tewas di tempat <ref>{{Cite web|date=2021-02-14|title=Cilegon Gempar, Jalan Kaki di Rel Warga Merak Tewas Tertabrak Kereta Api|url=https://daerah.sindonews.com/read/334802/174/cilegon-gempar-jalan-kaki-di-rel-warga-merak-tewas-tertabrak-kereta-api-1613300548|website=SINDOnews.com|language=id-ID|access-date=2021-02-16}}</ref>
Pada [[18 Maret]] [[2021]], KA Lokal Merak tujuan Merak menabrak mobil di perlintasan palang pintu Kadipaten, [[Cibeber, Cibeber, Cilegon|Cibeber]], [[Kota Cilegon|Cilegon]], sekitar pukul 11.00 WIB. Mobil hitam itu awalnya melaju dari arah Terminal Seruni menuju Cilegon Kota. Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut. Namun, dua penumpang dan sopir mengalami syok serta dibawa ke rumah sakit Krakatau Medika untuk mendapatkan perawatan.<ref>{{Cite web|last=Iqbal|first=M.|title=Mobil Ringsek Tertabrak Kereta di Cilegon, Sopir-Penumpang Dibawa ke RS|url=https://news.detik.com/berita/d-5498250/mobil-ringsek-tertabrak-kereta-di-cilegon-sopir-penumpang-dibawa-ke-rs|website=detiknews|language=id-ID|access-date=2021-04-11}}</ref>
== Referensi ==
|