Sepeda: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
GhalyBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: arz:بيسكليته
Blue tooth7 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 21:
Penemuan lainnya, seperti rem, perbandingan gigi yang bisa diganti-ganti, rantai, setang yang bisa digerakkan, dan masih banyak lagi makin menambah daya tarik sepeda. Sejak itu, berjuta-juta orang mulai menjadikan sepeda sebagai alat transportasi, dengan [[Amerika]] dan [[Eropa]] sebagai pionirnya. Meski lambat laun, perannya mulai disingkirkan [[mobil]] dan [[sepeda motor]], sepeda tetap punya pemerhati. Bahkan penggemarnya dikenal sangat fanatik.
 
==Jenis-jenis sepeda==
Kini, sepeda punya beragam nama dan model. Ada sepeda roda tiga buat balita, sepeda mini, ''"sepeda kumbang"'', hingga sepeda tandem buat dikendarai bersama. Bahkan olahraga balap sepeda mengenal sedikitnya tiga macam perangkat lomba. Yakni ''"sepeda jalan raya"'' untuk jalanan mulus yang memiliki sampai 20 kombinasi gir yang berbeda, ''"sepeda track"'' dengan hanya 1 gigi serta "''sepeda gunung''" yang memiliki 27 gigi.
Kini sepeda mempunyai beragam nama dan model. Pengelompokan biasanya berdasarkan fungsi dan ukurannya.
* [[Sepeda gunung]]-digunakan untuk lintasan off-road dengan rangka yang kuat, memiliki suspensi, dan kombinasi kecepatan sampai 27.
* [[Sepeda jalan raya]]-digunakan untuk balap jalan raya, bobot keseluruhan yang ringan, ban halus untuk mengurangi gesekan dengan jalan, kombinasi kecepatan sampai 27
* Sepeda [[BMX]]-BMX merupakan kependekan dari bicycle moto-cross, banyak digunakan untuk atraksi
* Sepeda mini-termasuk dalam kelompok ini adalah sepeda anak-anak, baik beroda dua maupun beroda tiga
* Sepeda angkut-termasuk dalam kelompok ini adalah sepeda kumbang, sepeda pos
* [[Sepeda lipat]]-merupakan jenis sepeda yang bisa dilipat dalam hitungan detik sehingga bisa dibawa ke mana-mana dengan mudah
 
== Lihat pula ==