Layar jung: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sejarah: Shaffer dalam bukunya menggunakan "Melayu" dalam arti luas bukan etnis Melayu saja. Johstone secara eksplisit menyebut Indonesia bukan kepulauan Nusantara.
Baris 5:
 
== Sejarah ==
Asal usul nama sistem layar jung tidak dicatat secara langsung,. tetapiOrang iniCina secaramengadopsi populerdesain dikaitkan dengan namalayar dari tradisionalbudaya [[Kapal jung|kapal jung China]]lain, dimanameskipun sistemorang layarCina itumembuat digunakanperbaikan saatsendiri pertamadari kaliwaktu ditemuike oleh orang Eropawaktu.<ref>{{Citation|url=http://www.friend.ly.net/~dadadata/junks.html|title=Why Junk?|publisher=Friend.ly Net|deadurl=yes|archiveurl=https://web.archive.org/web/20060813113916/http://www.friend.ly.net/~dadadata/junks.html|archivedate=2006-08-13}}.</ref> Akan tetapi, Paul Johnstone dan George Hourani, mengaitkan penemuan jenis layar ini oleh [[Suku bangsa Austronesia|orang Austronesia]] (lebih tepatnya, [[Ras Melayu|orang rumpun Melayu]]) dari Indonesia. Mereka awalnya terbuat dari tikar anyaman yang diperkuat dengan bambu, semenjak setidaknya beberapa ratus tahun sebelum masehi. Mereka diadopsi oleh Cina setelah China melakukan kontak dengan kapal dagang Austronesia ([[K'un-lun po|perahu K'un-lun]]) saat masa dinasti Han (206&nbsp;SM to 220&nbsp;M),<ref>Shaffer, Lynda Norene (1996). ''Maritime Southeast Asia to 1500.'' M.E. Sharpe.</ref>{{Rp|12-13}}<ref name="Johnstone 1980">{{Cite book|title=The Seacraft of Prehistory|last=Johnstone|first=Paul|publisher=Harvard University Press|year=1980|isbn=978-0674795952|location=Cambridge|pages=93-4}}</ref>{{Rp|191-192}} meskipun begitu kapal orang China saat era ini adalah kapal sungai (''riverine boat''), mereka tidak membuat kapal lintas samudera sampai abad ke-10 oleh [[Dinasti Song]].<ref name=":0">{{Cite book|last=L. Pham|first=Charlotte Minh-Hà|date=|year=2012|url=|title=Asian Shipbuilding Technology|location=Bangkok|publisher=UNESCO Bangkok Asia and Pacific Regional Bureau for Education|isbn=978-92-9223-413-3|pages=20-21|url-status=live}}</ref><ref name=":6">{{Cite journal|last=Maguin|first=Pierre-Yves|date=September 1980|title=The Southeast Asian Ship: An Historical Approach|journal=Journal of Southeast Asian Studies|volume=11|issue=2|pages=266–276|doi=10.1017/S002246340000446X|jstor=20070359}}</ref> Sebuah penelitian oleh UNESCO berpendapat bahwa orang China menggunakan layar persegi selama dinasti Han, barulah pada abad ke-12 Cina mengadopsi layar jung.<ref name=":0" /> Asal usul nama sistem layar jung tidak dicatat secara langsung, tetapi ini secara populer dikaitkan dengan nama dari [[Kapal jung|kapal jung China]], dimana sistem layar itu digunakan saat pertama kali ditemui oleh orang Eropa.<ref>{{Citation|url=http://www.friend.ly.net/~dadadata/junks.html|title=Why Junk?|publisher=Friend.ly Net|deadurl=yes|archiveurl=https://web.archive.org/web/20060813113916/http://www.friend.ly.net/~dadadata/junks.html|archivedate=2006-08-13}}.</ref>
 
Joseph Needham berpendapat sebuah kapal yang ada pada relief Borobudur mungkin adalah yang pertama menggambarkan layar jung. Kapal itu berbeda dengan relief kapal-kapal lainnya dan kemungkinan bisa menjadi penggambaran tertua dari kapal pengarung laut Cina.<ref name="needham volume 4 part 3 4642">Needham, Joseph (1971). ''Science and Civilisation in China: Volume 4, Physics and Physical Technology, Part III: Civil Engineering and Nautics''. Cambridge: Cambridge University Press.</ref>{{Rp|458}} Ini dibantah oleh D.A. Inglis, yang setelah menyimpulkan bahwa kapal yang digambarkan itu lebih mirip kapal-kapal Samudra Hindia yang beroperasi dari Arab dan Asia Selatan setelah melakukan investigasi langsung (di tempat) relief itu. Kapal itu memiliki palang dek yang menonjol, tiang tunggal (bukan ''tripod''), dan layar persegi yang memiliki pebahu dan pekaki.<ref>{{cite thesis|last=Inglis|first=Douglas Andrew|date=2014|title=The Borobudur Vessels in Context|publisher=Texas A&M University}}</ref>{{Rp|137-139}}
 
Penggambaran tertua yang bisa dipastikan sebagai kapal Cina dengan layar jung bertulang bambu berasal dari kuil Bayon di Angkor Thom, Kamboja.<ref name="needham volume 4 part 3 4642" />{{Rp|460-461}}
 
== Penggunaan di kapal lain ==