Salsabillih: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Muhammadriookama (bicara | kontrib)
k Muhammadriookama memindahkan halaman Salsabillih (musisi) ke Salsabillih
Muhammadriookama (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 26:
merupakan seorang [[musisi]] & [[penyanyi]] berkebangsaan [[indonesia]]. Ia merupakan istri dari seorang [[aktor]], yaitu [[Aldi Taher]].
 
== Kehidupan pribadiBiografi ==
=== Profil Salsabillih ===
Salsabillih adalah seorang selebgram muda berdarah Palembang. Diketahui Salsabillih masih berusia 21 tahun, sedangkan Aldi Taher sudah berusia 37 tahun. Jika menilik media sosialnya, Salsabilih sudah memiliki lebih dari 32,2 ribu pengikut di Instagram.
 
Dirinya kerap kali berfoto layaknya selebgram yang kemudian dibagikan ke media sosialnya. Salsabilih juga membuka jasa endorsement melalui Instagram miliknya. Tidak heran kalau Salsabilih dapat memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri.
Selain cantik dan muda, Salsabillah juga dikenal sebagai seorang pengusaha. Tidak hanya sampai situ saja, wanita berdarah Palembang ini ternyata juga pandai bernyanyi. Salsabilih bahkan kerap membuat cover lagu, duet bersama Aldi Taher.
 
=== Kehidupan pribadi ===
Ia menikah dengan [[Aldi Taher]] pada 24 Oktober 2020.<ref>https://merdeka.com/sumut/aldi-taher-resmi-menikah-malah-sindir-sederet-seleb-ini-agar-segera-menyusul.html</ref> Pada 15 Agustus 2021, ia telah dikaruniai seorang anak bernama Alusha Sheyza Bryna Taher.<ref>{{cite web|url= https://suara.com/entertainment/2021/08/16/093554/selamat-aldi-taher-umumkan-istrinya-melahirkan-seorang-putri|title= Selamat, Aldi Taher Umumkan Istrinya Melahirkan Seorang Putri|work= Suara.com|access-date=18 Agustus 2021}}</ref>