La Corda D'Oro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wikiteguh (bicara | kontrib)
k Menambahkan pranala pada artikel.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan Tugas pengguna baru Tugas pengguna baru: pranala
Miqrata (bicara | kontrib)
melakukan penggantian kata, penambahan kata, penambahan pranala dalam
Baris 3:
 
== Sinopsis ==
Seorang gadis bernama [[Kahoko Hino]] yang memiliki sifat polos dan baik, adalah siswi dari sekolah musik yang cukup terkenal, [[Seiso Academy]]. Namun, ia masuk progamprogram reguler yang berkurikulum layaknya sekolah biasa. Saat berlari-lari karena terlambat masuk sekolah, tanpa sengaja, Hino bertemu dengan seorang peri yang mengaku sebagai peri [[musik]] bernama [[Farta Lily]].
 
Melihat [[bakat]] [[musikal]] dalam diri Hino, Lily mendaftarkan Hino dalam [[kompetisi]] musik (''concour'') yang biasa diikuti [[murid]] jurusan musik. Hino mau tak mau harus ikut kompetisi musik tersebut. Masalahnya jelas-jelas ia sendiri tak bisa memainkan alat musik karena Hino sendiri bukan siswi Jurusan Musik. Karena itu, Lily memberikan Hino sebuah biola ajaib yang dapat dimainkan oleh siapapun jika orang tersebut tahu nada lagu yang ingin dimainkan dan memainkannya dengan sepenuh hati. Dari sinilah Hino sedikit demi sedikit belajar untuk mencintai musik.
 
== Karakter Utama ==
Baris 12:
* Kelas: 2-2
* Jurusan: Umum
* InstrumentInstrumen: [[Biola]]
* Umur: 17
* Ultah: 27 Februari
Baris 22:
Kahoko sebenarnya tidak pernah memegang biola atau alat musik lainnya, sampai dia bertemu dengan peri musik bernama Lily. Meskipun awalnya dia kebingungan, lama-lama dia justru mencintai musik.
 
Kahoko juga [[gadis]] yang sopan dan selalu memikirkan perasaan orang lain. Meskipun dia pernah menjadi munafik dan egois, termasuk dalam musik. Murid-murid pria ygyang mengikuti ''concour'' menyukai Kahoko, meskipun Kahoko tidak menyadari hal itu.
 
Dia tinggal di sebuah rumah ukuran standar bersama ibu dan kakak perempuannya ygyang sudah berkerjabekerja sebagai Karyawati. Kahoko juga mempunyai kakak laki-laki ygyang sedang kuliah. Tidak diketahui keberadaan kakak laki-laki dan ayah Kahoko, karena kedua karakter ini tidak pernah muncul dalam cerita [hanya pernah disebut saja].
 
 
Baris 31:
* Kelas: 2-A
* Jurusan: Musik
* InstrumentInstrumen: Biola
* Umur: 17
* Ultah: 24 April
Baris 44:
Tsukimori tidak menyukai memainkan musik dengan perasaan, karena itulah dia menganggap teknik adalah segalanya. Tapi setelah bertemu dengan Kahoko, dia mulai menikmati musik. Karena ini, musiknya berubah, tidak mengandalkan teknik semata, dan bahkan ibunya menyadari perubahan pada putra tunggalnya itu.
 
Sifat dingin Tsukimori semakin memudar pada Kahoko dan memberikan Kahoko nasihat bagaimana cara memainkan [[biola]] ygyang benar. Yang lain mungkin berpikir Tsukimori berlaku kasar padanya, tetapi di dalam hatinya, dia sangat peduli pada Kahoko meskipun dia tidak menunjukan hal itu padanya. Dan pada akhir ''chapter season'' 1, Tsukimori menyadari bahwa dia menyukai Kahoko.
 
 
Baris 51:
* Kelas: 2-5
* Jurusan: Umum
* InstrumentInstrumen: [[Piano]]
* Umur: 17
* Ultah: 25 Juli
* Gol. Darah: O
* Subjek ygyang dikuasai: IPA
* Pengisi suara: [[Kentarou Itou]]
 
Tsuchiura adalah murid kelas dua dan pria ygyang pertama kali ditemui Kahoko. Dia hampir saja mematahkan leher Kahoko ketika dia tidak sengaja menabrak Kahoko di dekat tangga saat Kahoko dihukum untuk membawa barang ke departemen Musik, untungnya Kahoko selamat. Semenjak itu, hubungan mereka semakin dekat. Kahoko bahkan pernah bicara padanya bahwa Kahoko benar-benar amatir dalam kompetisi musik ini.
 
Tsuchiura merupakan Pianist[[Pianis]] handal tetapi dia berhenti bermain di depan publik karena pengalaman pahitnya saat mengikuti ''concour'' pada masa kecilnya dulu. Juri ''concour'' tersebut bertindak tidak adil karena Tsuchiura masih kecil saat itu. Dia menolong Kahoko di seleksi pertama sebagai pengiring Kahoko secara tiba-tiba di tengah-tengah seleksi berlangsung saat Kahoko kebingungan karena pengiringnya tidak hadir. Karena hal ini, Lily sengaja memasukanmemasukkan Tsuchiura sebagai peserta ''concour'' seleksi kedua dan selanjutnya.
 
Di masa [[Sekolah menengah pertama|SMP]]<nowiki/>nya, dia mempunyai kekasih bernama Mizue Sakimoto ygyang sudah menjadi mantannya. Di Episode 14 [anime, season 1], mereka bertemu di stasiun kereta bersama Kahoko dan Tsukimori.
 
Tsuchiura juga merupakan anggota andalan klub bola. Dia menjadi penyerang tengah [mid-fielder]. Dia sangat tertampilterampil dalam mengolah si kulit bundar dan dia bahkan dapat mengalahkan murid kelas 3. Mizue pernah mengatakan Tsuchiura jago dalam bola dan [[Bola basket|basket]]. Mizue juga mengatakan jika Tsuchiura bermain, banyak gadis ygyang akan menyemangatinya. Dulu Tsuchiura mengikuti klub basket pada masa SMP.
 
Dia tidak menyukai Tsukimori dan menganggapnya sebagai rival. Mereka sering bertengkar, entah karena salah paham atau perbedaan prinsip. Salah satu kejadian bertengkar mereka saat training camp untuk seleksi kedua. Selagi episode [season 1] berlanjut, Tsuchiura mengakui dalam dirinya dia merasa Kahoko sangat spesial untuknya.
 
Dia tinggal di rumah ygyang memiliki ruangan kedap suara dan sekaligus menjadi tempat kursus piano. Dia tinggal bersama ayah, ibu, kakak perempuan dan adik laki-laki. Dia ahli dalam memasak.
 
 
Baris 76:
* Kelas: 3-B
* Jurusan: Musik
* InstumentInstrumen: [[Trompet|Terompet]]
* Umur: 18
* Ultah: 12 Desember
* Gol. Darah: O
* Klub ygyang diikuti: OKE club [Band Orchestra]
* Pengisi suara: [[Masakazu Morita]]
 
Kakak kelas ygyang ceria dan optimis. Dia senang berteman dengan siapa saja (bisa dibuktikan dia senang dengan kemunculan Kahoko dari departemen umum dalam ''concour''). Sebelumnya, dia mengikuti klub track team [team atletik]. Namun setelah bertemu dengan kakak kelasnya ygyang menjadi pemain trompet di OKE klub, Hihara langsung pindah klub karena tertarik.
 
Hihara bisa dibilang orang ygyang tidak pernah kenyang, karena nafsu makannya sangat besar. Dia pernah bilang jika dia punya dua perut ygyang berbeda. Satu untuk manisan, satu untuk makanan.
 
Hihara adalah teman baik Yunoki. Mereka bertemu disaat Masa Orientasi Siswa [MOS] kelas 1 SMA Seiso. Dia mengira Yunoki adalah seniornya, rupanya Yunoki adalah peserta terbaik dalam ujian MOS. Semenjak itu, mereka menjadi teman baik sampai sekarang. Walaupun sifat mereka bertolak belakang, tetapi Hihara dan Yunoki bisa dibilang sahabat baik.
 
Dia juga adalah orang pertama yang langsung dekat dengan Kahoko. Dia orang pertama ygyang memanggil Kahoko dengan nama "Kaho-chan". Berkat Hihara, Kahoko dapat belajar menikmati musik, bahwa musik bisa dinikmati siapa saja. Terlihat jelas bahwa Hihara sangat menyukai Kahoko.
 
Hihara tinggal di sebuah apartemen ygyang agak jauh dari Seiso [terbukti setelah diketahui dia selalu pulang dengan menggunakan kereta]. Ayahnya adalah seorang Karyawan, ibunya seorang Editor majalah. Dia mempunyamempunyai kakak bernama Hazuki yang gemar bermain basket.
 
 
Baris 98:
* Kelas: 3-B
* Jurusan: Musik
* InstumentInstrumen: [[Seruling|Flute]]
* Umur: 18
* Ultah: 18 Juni
* Gol. Darah: AB
* Keahlian: [[Kaligrafi Jepang]], [[Upacara minum teh (Jepang)|Tea Ceremony]]
* Makanan favorit: Semua makanan jepang
* Pengisi suara: [[Daisuke Kishio]]
 
Putra ketiga keluarga Yunoki yang pandai [[ikebana]], terpandang, sekaligus senior kelas musik ini menjadi 'pangeran' Seiso Academy. Dia terkenal pintar, baik, ramah, sopan, dan tampan. Karena kelebihannya ini, sebagian besar murid wanita Seiso menyukai dan mendambakannya, bahkan ada ygyang sampai membuat ''fanclub''. Yunoki merupakan murid terpandang di Seiso karena mendapatkan nilai terbaik baik di kelas maupun sekolah secara berturut-turut [dari tahun ke tahun]. Nilai dan personalitasnya dinilai baik. Dia cerdik dan rambutnya lebih panjang dari karakter wanita lainnya.
 
Namun dibalik itu, Yunoki mempunyai dua kepribadian. Satu adalah 'white', ygyang biasa dia tunjukantunjukkan pada publik. Dan satu lagi 'black' atau 'dark' ygyang menjadi sifat aslinya, sifat ygyang hanya dia tunjukantunjukkan pada Kahoko. Di saat dia menjadi 'dark', dia sangat berlawanan dengan sifatnya di publik. Dia menjadi licik, sinis, dan suka menggoda Kahoko di saat mereka sendirian, dengan memanggilnya 'Kahoko'. Sebenarnya, sifat ini disebabkan oleh peraturan keluarganya ygyang terlalu keras, terutama oleh neneknya.
 
Yunoki dulu bermain piano. Bahkan permainannya sangat bagus sehingga guru pianonya sangat memuji Yunoki. Tapi karena menurut peraturan bahwa anak termuda tidak boleh mendahului kemampuan kakak-kakaknya, neneknya melarang Yunoki bermain piano [karena kedua kakaknya bermain piano] dan Yunoki beralih dari piano menuju flute, ygyang disarankan oleh kakeknya.
 
Setiap minggu, Yunoki memiliki kandidat tunangan ygyang berbeda-beda. YgYang paling terkuat calon tunangannya adalah Ayano Takashina, ygyang 2-3 tahun lebih muda dari Yunoki. Untuk menghindari hal ini, Yunoki meminta agar Kahoko menjadi pacarnya.
 
'''''Event Anime:'''
Meski Yunoki sinis orangnya, tetapi sebenarnya dia lumayan baik pada Kahoko. Di saat seleksi ketiga saat senar biola Kahoko putus dan dia depresi berat, Yunoki mengajak Kahoko untuk ikut bersamanya menuju [[Inggris]]. Di saat malam terakhir Yunoki di [[Jepang]], Yunoki mengajak Kahoko makan malam dan mengutarkanmengutarakan perasaannya [dan tentu saja, Kahoko tidak sadar dengan hal itu].
 
Di saat hari seleksi terakhir, Yunoki kembali ke Jepang dan orang ygyang pertama kali dia kunjungi adalah Kahoko. Meskipun dia bilang dia pulang untuk menyelesaikan seleksi terakhir, dia sebenarnya pulang demi Kahoko, hal ini diketahui dari pernyataan cinta Yunoki pada Kahoko dengan musik di episode 26 specialspesial.
 
Di depan Kahoko, Yunoki sering menggodanya. Dia sangat menyukai Kahoko tetapi bertindak seperti dia membencinya.
Baris 128:
* Kelas : 1-A
* Jurusan: Musik
* InstrumentInstrumen : [[Selo (alat musik)|Cello]]
* Umur : 16
* Ultah : 26 Agustus
Baris 141:
Hidup Shimizu selalu berkaitan dengan musik – dia bilang pada Kahoko jika hidupnya selalu tidur, bangun, bermain cello, tidur, dan diulang berturut-turut. Selain makan, dia pergi ke konser musik atau ke perpustakaan.
 
Dia tinggal bersama dengan bibinya [karena alasan sekolah]. Keluarganya terdiri dari ayah, ibu, paman, bibi, kakak perempuan, adik laki-laki, dan adik perempuan. Dia sangat menikmati membaca buku blok not musik dan pergi ke museum instrumentinstrumen. Dalam beberapa waktu, dia menjadi semakin tertarik dengndengan Kahoko karena musiknya ygyang mengandung kebebasan. Kakak perempuannya selalu mengirimkan baju untuk Shimizu saat ''concour'' berlangsung.
 
Shimizu sering memanggil Kahoko "Kaho-senpai" ([[Senpai dan kōhai|senpai]] berarti kakak kelas) karena menghormatinya sebagai kakak kelas.
 
 
Baris 169:
* Ultah : 12 November
* Gol. Darah : AB
* Keahlian: Pendengaran ygyang tajam
* Pengisi suara: [[Mamoru Miyano]]
 
Kaji Aoi adalah karakter baru dari game kedua dari serial Corda, “Kin’iro no Corda 2”, juga muncul dalam season 2 animenya, dan dia diperkenalkan dalam Symphony. 47 di Manga. Dia adalah murid baru dari Jurusan Umum, ygyang ditransfer dari [[Tokyo]] dan masuk ke kelas ygyang sama dengan Kahoko.
 
Sebelumnya dia bermain biola, tetapi dia berhenti dan bermain [[viola]] karena pengalaman ygyang tidak menyenangkan pada masa lalu [hampir sama dengan Tsuchiura]. Dia pertama kali bertemu dengan Kahoko di taman ketika dia mendengar Kahoko memainkan biolanya. Dia sangat tertarik dengannya,semenjak itu dia menjadi fansnya nomor satu dan menyukai kahoko. Dia mengakui permainannya tidak sebagus dengan permainan orang lain karena dia sering bolos latihan, tetapi dia mempunyai pendengaran ygyang sangat tajam. Dia juga sangat cepat dalam men-tuning instrumennya.
 
Dia dipanggil sebagai “Pangeran kedua Seiso” di departemen umum dikarenakan oleh kesopanannya, kepintarannya, keramahannya, kemahirannya dalam olahraga, dan juga tampan. Dia sempurna dan agak mirip dengan Yunoki, ygyang berasal dari keluarga terhormat dan kaya. Tapi, Kaji masih bisa merasakan sedikit kebebasan oleh keluarganya. Dia tidak terlalu akrab dengan Yunoki, karena merasa Yunoki terlalu patuh dengan keluarganya ygyang telah mengatur segala hal dari hidupnya. Mereka berdua sering adu mulut. Dan mungkin, dia adalah orang kedua selain Kahoko ygyang mengetahui sifat asli Yunoki.
 
Diceritakan dari manga, ayahnya adalah seorang penasihat dan kakeknya pemilik rumah sakit umum. Kakeknya berharap Kaji mau mengambil subjek universitas kedokteran, jadi dia bisa menggantikan posisinya sebagai kepala [[rumah sakit]].
 
Kaji sangat cerdik dan pandai berolahraga [paling utama, tennis[[tenis]]].
 
== Karakter Sub-Utama ==
Baris 192:
* Pengisi Suara: [[Yuki Masuda]]
 
Anggota Press Club (klub jurnalistik sekolah). Dia sering mewawancarai pada anggota ''concour'' untuk mencari informasi dalam membuat artikel koran sekolah. Orangnya kadang pemaksasuka memaksa dan suka menjebak orang dengan berbagai macam pertanyaan. Dia mempunyai selera fashion yang bagus.
 
 
Baris 214:
Mori adalah anak kelas 2-A, sekelas dengan Tsukimori. Dia adalah pendamping piano Kahoko dalam seleksi kedua dan ketiga. Mereka menjadi teman baik setelah itu.
 
Seharusnya, Mori mendampingi Kahoko di seleksi terakhir, tetapi tangannya terluka karena ada kecelakaan sepeda dan Shouji Megumi meminta agar dia bisa mengantikanmenggantikan Mori untuk mendampingi Kahoko.