Penalaran: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 20:
1. Adanya suatu pola berpikir yang secara luas dapat disebut [[Logika kabur|logika]]. Logika adalah sistem berpikir formal yang di dalamnya terdapat seperangkat aturan untuk menarik kesimpulan. Dapat dikatakan bahwa tiap bentuk penalaran mempunyai logikanya sendiri. Atau dapat juga disimpulkan bahwa kegiatan penalaran merupakan suatu proses berpikir logis, sedangkan berpikir logis diartikan sebagai kegiatan berpikir menurut suatu pola tertentu atau menurut logika tertentu.
2. Sifat [[analitik]] pada proses berpikirnya. Penalaran merupakan suatu kegiatan [[analisis]] yang mempergunakan logika ilmiah. Analisis sendiri pada hakekatnya merupakan suatu kegiatan berpikir berdasarkan langkah-langkah tertentu. Secara garis besar penalaran dapat dibedakan menjadi dua, yaitu:
= Metode =
|