Keuangan pribadi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k →Pranala luar: Merapikan penulisan kalimat |
k ~ref |
||
Baris 1:
'''Keuangan pribadi''' ([[bahasa Inggris]]: ''[[:en:Personal_finance|personal finance]]'') merupakan cabang ilmu [[finansial]] yang berhubungan dengan manajemen keuangan pribadi, [[keluarga]] dan [[perusahaan]] kecil. Keuangan pribadi berbeda dengan [[keuangan korporat]] yang mempelajari manajamen keuangan korporasi. Topik-topik utama yang dipelajari dalam keuangan pribadi antara lain [[matematika keuangan]], pengelolaan dan [https://www.fpsbindonesia.org/publik-media perencanaan keuangan], perencanaan [[asuransi]], [[investasi]], [[pajak]], hari tua dan [[warisan]]. Meskipun keuangan pribadi penting dipelajari, ilmu ini belum banyak dimasukkan dalam [[kurikulum]] [[pendidikan]] dan lebih sering diperoleh lewat kursus-kursus perencanaan keuangan.
== Definisi ==
Baris 44:
# '''Menyusun anggaran:''' [[Anggaran]] adalah hal yang esensial dalam keuangan pribadi. Anggaran disusun sebagai panduan untuk hidup sesuai kemampuan dan memiliki tabungan yang cukup untuk mencapai tujuan keuangan jangka panjang. Ada beberapa metode penganggaran yang dapat digunakan. Salah satu yang populer adalah metode penganggaran 50:30:20.<ref name=":0" /> Prinsip 50:30:20 ini dipopulerkan oleh [[Senat Amerika Serikat|Senator Amerika Serikat]] [[Elizabeth Warren]] dan putrinya, [[Amelia Warren Tyagi]], dalam bukunya yang berjudul [[All Your Worth: The Ultimate Lifetime Money Plan|''All Your Worth: The Ultimate Lifetime'' ''Money Plan'']], dengan pembagian sebagai berikut.<ref name=":4">{{Cite web|date=2021-05-17|title=Cara Mengatur Keuangan Pakai Metode 50/20/30 {{!}} Finansial|url=https://finansial.bisnis.com/read/20210517/55/1394485/cara-mengatur-keuangan-pakai-metode-502030|website=Bisnis.com|language=id|access-date=2021-11-15}}</ref>
#*'''50% dialokasikan untuk kebutuhan sehari-hari: merupakan tagihan mutlak yang harus dibayar dan hal-hal yang diperlukan untuk bertahan hidup,''' seperti bayar sewa tempat tinggal, bayar tagihan listrik, belanja bahan makanan, asuransi, perawatan kesehatan, pembayaran utang minimum dan biaya transportasi;
#*'''30% dialokasikan untuk keinginan: merupakan semua tambahan kecil yang dikeluarkan dengan uang untuk hiburan,''' seperti makan malam, belanja tas dan gawai elektronik terbaru, menonton film, tiket acara olahraga dan liburan;
#*'''20% dialokasikan untuk kebutuhan di masa depan''', seperti tabungan dana pensiun dan dana darurat.<ref name=":4" />
# '''Memiliki dana darurat:''' Dana darurat berfungsi sebagai dana cadangan jika ada pengeluaran tidak terduga, seperti biaya pengobatan, perbaikan mobil, ketika kehilangan pekerjaan sedangkan harus memenuhi kebutuhan sehari-hari dan sebagainya. Besarnya dana darurat idealnya adalah tiga sampai enam kali pengeluaran bulanan. Para perencana keuangan menyarankan untuk menyisihkan 20% dari pendapatan bulanan untuk ditabung sebagai dana darurat.<ref name=":0" />
|