Code Lyoko: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Katekuchan (bicara | kontrib)
Menambahkan spasi pada kalimat
Negara asal
Baris 25:
}}
 
'''''Code Lyoko''''' adalah sebuah kartun [[animasi]] yang diciptakan oleh [[Thomas Romain]] dan Tania Palumbo dari [[PrancisJepang]]. Menceritakan tentang kehidupan siswa pada sebuah sekolah asrama bernama [[Jeremie Belpois|Jeremie]], [[Ulrich Stern|Ulrich]], [[Yumi Ishiyama|Yumi]], dan [[Odd Della Robbia|Odd]] yang melakukan perjalanan ke dunia maya dari Lyoko untuk melawan multi-agen program komputer [[XANA]] dengan [[Aelita Schaeffer|Aelita]], seorang anak yang awalnya terjebak dalam Lyoko. Code Lyoko menggunakan kedua jenis [[Animasi dua dimensi]] dan [[Computer-generated imagery|CGI]].
 
Serial ini mulai awal 96 episode mulai pada tanggal [[3 September]] [[2003]] yang ditayangkan pada [[France 3]], dan berakhir pada tanggal [[10 November]] [[2007]]. Di Amerika Serikat, serial ini pertama kali disiarkan pada tanggal [[19 April]] [[2004]] di [[Turner Broadcasting System|Turner]], dan [[Cartoon Network]]. Pada tanggal [[31 Mei]] [[2011]], perusahaan produksi [[MoonScoop]] mengungkapkan di Facebook<ref>[http://www.facebook.com/CodeLyoko/posts/10150205994607141 ''Code Lyoko: Evolutions'' Facebook post] Facebook. 2011-05-31. Retrieved 2011-06-05.</ref> bahwa acara ini kembali lagi dengan musim kelima, menjadi ''Code Lyoko: Evolution'', yang mengudara pada akhir 2012. Musim kelima ini akan menjadi 26 episode dan mengandung campuran ''live-action'' dan [[CGI]].<ref name="MSPDF">[http://www.moonscoop.com/files/FREE/CL%20Presentation%20MIPTV%202012.pdf CL Presentation MIPTV 2012] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130603194441/http://www.moonscoop.com/files/FREE/CL%20Presentation%20MIPTV%202012.pdf |date=2013-06-03 }} 2012-04-19. Retrieved 2012-04-19.</ref><ref>[http://kidscreen.com/2011/06/09/moonscoop-to-produce-fifth-season-of-code-lyoko/ Kidscreen news article about MoonScoop's announcement of Code Lyoko's fifth season.] Kidscreen. 2011-06-09. Retrieved 2011-06-20.</ref>