T.R.I.A.D: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Infobox musical artist
| other_name = The Rock (2008–2010)
| background = group_or_band
| origin = [[Jakarta]], Indonesia
Baris 6 ⟶ 7:
| years_active = [[2007]]–sekarang
| label = {{hlist|[[EMI Music Indonesia|EMI]]|[[GP Records|GP]]|[[Pelangi Record|Pelangi]]}}
| associated_acts = {{hlist|[[Dewa 19]]|Fire Shark}}
| current_members =
* [[Ahmad Dhani]]
Baris 13 ⟶ 14:
* [[Prinzes Amanda]]
* [[Ikmal Tobing]]
| past_members =
* [[Wahyu Sudiro]]
* Mark Williams
* Zachary Haidee-Keene
* Michael Bennett
* Clancy Alexander Tucker
}}
'''T.R.I.A.D''' (sebelumnya '''The Rock''') adalah [[grup musik]]] [[rock]] Indonesia yang merupakan proyek sampingan dari grup musik rock [[Dewa 19]], [[Ahmad Dhani]] dan berada di bawah manajemen [[Republik Cinta Management|Republik Cinta]], seperti [[Dewi Dewi]] dan [[Andra and the BackBone]]. Anggota lainnya adalah mantan anggota band ''underground'' asal [[Australia]], [[Fire Shark]], yaitu [[Mark Williams]], [[Zachary Haidee-Keene]], [[Michael Bennett]], [[dan Clancy Alexander Tucker]]. Album pertamanya adalah ''[[Master Mister Ahmad Dhani I]]'' yang dirilis pada tanggal [[30 Agustus]] [[2007]].<ref name="kapanlagi.com">[[KapanLagi.com]], [http://www.kapanlagi.com/h/0000188197.html/ The Rock Rilis Album Akhir Agustus]</ref> Album tersebut menghasilkan hits "Munajat Cinta" dan "Kamu-Kamulah Surgaku".
 
== BiografiSejarah ==
=== Awal mula ===
Awal dari pembentukan The Rock yaitu ketika Ahmad Dhani sedang merekam albumnya di salah satu studio di Australia, dan bertemu dengan anggota Fire Shark.<ref name="kapanlagi">[[KapanLagi.com]], [http://www.kapanlagi.com/h/0000188036.html Ahmad Dhani: The Rock Masih Tak Punya Konsep]</ref> Ide berkolaborasi membentuk The Rock bermula dari perbincangan antara Dhani dengan [[gitaris]] Fire Shark, [[Clancy Alexander Tucker]].<ref name="kapanlagi"/> Karena baik Dhani maupun Fire Shark sama-sama ingin bermain di luar negeri (''go international''), mereka membentuk The Rock.<ref name="kapanlagi"/> Namun, Dhani tidak meninggalkan Dewa 19 dan Fire Shark tidak bubar.<ref name="kapanlagi"/>