Yuga: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
k Suntingan 203.78.121.69 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh InternetArchiveBot Tag: Pengembalian |
||
Baris 1:
{{Hindu Filsafat}}
Dalam ajaran [[agama Hindu]], '''Yuga''' ([[Dewanagari]]: युग) atau 1 '''Mahayuga''' adalah suatu siklus perkembangan zaman yang terjadi di muka bumi, yang terbagi menjadi empat zaman, yaitu [[Satyayuga]] atau Kerta Yuga, [[Tretayuga]], [[Dwaparayuga]], dan [[Kaliyuga]]. Menurut ajaran Hindu, keempat zaman tersebut membentuk suatu siklus, sama seperti siklus empat [[musim]]. Siklus tersebut diawali dengan [[Satyayuga]], menuju [[Kaliyuga]]. Setelah Kaliyuga berakhir, dimulailah Satyayuga yang baru. Perubahan zaman dari Satyayuga (zaman keemasan) menuju Kaliyuga (zaman kegelapan) merupakan kenyataan bahwa ajaran kebenaran dan kesadaran sebagai umat beragama lambat laun akan berkurang, seiring bertambahnya umat manusia dan perubahan zaman. Di mana pada akhirnya manusia akan merasa bahwa di suatu masa yang sudah tua, ketika bumi renta, ketika kerusakan moral dan pergeseran budaya sudah bertambah parah, maka sudah saatnya untuk [[kiamat]].
== Caturyuga ibarat Lembu Dharma ==
|