Kantor Pos Medan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbarui referensi situs berita Indonesia
Baris 8:
Kantor Pos Medan didiraikan dalam masa kepemimpinan Residen J. Ballot. Mulai dikerjakan pada tahun 1909 dan selesai serta digunakan pada tahun 1911. Tulisan di dinding luar bangunan “ANNO 1911” adalah penandanya.
 
Kantor Pos Medan diarsiteki oleh salah seorang arsitek Belanda, Snuyf, yang juga merancang [[Kantor Ledeng Palembang]]. Snuyf disebut sebagai Direktur Jawatan Pekerjaan Umum Belanda untuk Indonesia.<ref name=":0">{{Cite webnews|title=4 Fakta Sejarah Kantor Pos Besar Medan, Bangunan Berusia Ratusan Tahun yang Populer Semua Halaman|url=https://www.merdeka.com/sumut/4-fakta-sejarah-kantor-pos-besar-medan-bangunan-berusia-ratusan-tahun-yang-populer.html|websitework=merdeka[[Merdeka.com]]|language=enid|access-date=2020-10-08|editor-last=Rahmawati|editor-first=Fatimah|first=Fatimah|last=Rahmawati}}</ref>
 
Bangunan ini memiliki luas 1200 meter persegi, dengan tinggi mencapai 20 meter.<ref name=":0" />