Keterkejutan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
||
Baris 2:
'''Keterkejutan''' atau '''kekagetan''' adalah suatu kondisi [[emosi]] sesaat yang disebabkan oleh timbulnya peristiwa yang tidak disangka. Kekagetan dapat terwujud dengan [[ekspresi wajah]] seperti menaikkan [[alis mata]], mengerutkan [[kening|dahi]], membuka lebar [[kelopak mata]], atau membuka [[rahang]] hingga [[bibir]] dan [[gigi]] terpisah.
Keterkejutan spontan dan tidak dibuat-buat sering kali hanya berlangsung sekejap. Emosi ini selanjutnya dapat dilanjutkan dengan [[ketakutan]], [[kebahagiaan]], atau [[kebingungan]]. Intensitas kejutan dapat dikaitkan dengan seberapa lebar [[rahang]] dibuka, tetapi kadang mulut sama sekali tak terbuka dalam beberapa kasus. Tanda utama yang dapat diduga dari keterkejutan adalah naiknya alis mata, meskipun hanya berlangsung sekejap.<ref>{{Cite book|last=Ekman|first=Paul|last2=Friesen|first2=Wallace V.|date=2003|title=Unmasking the Face: A Guide to Recognizing Emotions from Facial Clues|location=Los Altos|publisher=Malor Books|isbn=978-188-3536-36-7|pages=8-10|url-status=live}}</ref>
== Rujukan ==
|