Heart to Heart (acara televisi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 20:
| website = '''Akun [[Instagram]]:''' [http://www.instagram.com/hearttoheart.transtv @hearttoheart.transtv]
}}
'''''Heart to Heart''''' adalah sebuah acara [[gelar wicara]] yang tayang di [[Trans TV]] mulai [[3 September]] [[2022]]. Program ini dibawakan oleh [[Rian Ibram]] bersama [[Fanny Ghassani]] danhingga saat ini. Program ini juga pernah dibawakan oleh [[Aldi Taher]] sebagai asisten pembawa acara hingga [[16 Oktober]] [[2022]], dimana mereka sebelumnya dipertemukan dalam program gelar wicara lain yang pernah tayang sebelumnya di Trans TV yaitu [[Talksik]] sebagai pengisi acara tamu.
 
Program ini bersifat mendalam, informatif, dan menghibur serta menghadirkan sosok bintang tamu inspiratif dengan segudang prestasi. Tak hanya itu, berita-berita terbaru yang sedang hangat diperbincangkan di media sosial juga akan dikemas secara menarik melalui program ini.<ref>{{Cite web|title=Menjanda 3 Kali, Dewi Perssik CLBK dengan Aldi Taher?|url=https://www.tabloidbintang.com/berita/gosip/read/177314/menjanda-3-kali-dewi-perssik-clbk-dengan-aldi-taher|website=Tabloidbintang.com|access-date=2022-09-01}}</ref><ref>{{Cite web|title=Cerai dari Angga Wijaya, Dewi Perssik CLBK dengan Aldi Taher, Tepergok Panggil Sayang - Tribunlampung.co.id|url=https://lampung.tribunnews.com/amp/2022/08/28/cerai-dari-angga-wijaya-dewi-perssik-clbk-dengan-aldi-taher-tepergok-panggil-sayang|website=lampung.tribunnews.com|access-date=2022-09-01}}</ref>