Farid Makruf: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Jgbua (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 42:
[[Mayor Jenderal]] [[TNI]] '''Farid Makruf''', M.A. ({{lahirmati|[[Bangkalan]], [[Madura]], [[Jawa Timur]]|6|7|1969}}) adalah seorang perwira tinggi [[TNI-AD]] yang sejak 4 November 2022 menjabat sebagai [[Kodam V/Brawijaya|Pangdam V/Brawijaya]].
 
Farid, merupakan lulusan [[Akmil]] tahun 1991 ini dari kecabangan [[Infanteri]] (Kopassus). Jabatan terakhir jenderal bintang dua ini adalah [[Tentara Nasional Indonesia|Wakil Inspektur Jenderal TNI]].<ref>[https://nasional.okezone.com/read/2022/03/30/337/2570610/panglima-tni-mutasi-113-pati-dan-pamen-termasuk-danjen-kopassus-berikut-daftar-lengkapnya?page=2 "Panglima TNI Mutasi 113 Pati dan Pamen Termasuk Danjen Kopassus Berikut Daftar Lengkapnya"]</ref>
 
Farid Makruf memperoleh gelar Master dalam bidang Security Study di University of Hull, Inggris pada 1998.  Kemudian pada 2019, Farid Makruf menyelesaikan pendidikan di [[Lembaga Ketahanan Nasional|Lemhanas]].
 
== Penugasan ==
Baris 51:
Pada 2003-2004, Farid Makruf yang masih berpangkat Kapten ditugaskan bergabung dengan [[UNAMSIL (United Nation Mission in Sierra Leone).]]
 
Misi ini dibentuk oleh Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa sejak Oktober 1999 untuk membantu pelaksanaan Kesepakatan Perdamaian Lomé, sebuah perjanjian yang dimaksudkan untuk mengakhiri perang saudara [[Sierra Leone|Sierra Leone.]].
 
==Pendidikan Militer==
* Akademi Militer (1991)
* Sesarcabif
* Dik PARA
* Komando
* Diklapa I
* Diklapa II
* Seskoad
* Sesko TNI
* Lemhannas (2019)
 
==Riwayat jabatan==
* [[Brigade Infanteri Raider 13|Danbrigif 13/Galuh]] (2011—2013)
* Asops Kasdam IX/Udayana (2013—2014)