Tak Lagi Sama: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bot5958 (bicara | kontrib)
k Perbarui referensi situs berita Indonesia
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2
Baris 23:
 
==Penulisan dan perekaman==
"Tak Lagi Sama" ditulis oleh David dan Ihsan. David menceritakan bahwa lagu ini liriknya lebih banyak ditulis oleh Ihsan.<ref>{{Cite news|url=https://celebrity.okezone.com/read/2013/07/18/389/838608/ihsan-berperan-penting-di-single-keempat-noah|title=Ihsan Berperan Penting di Single Keempat Noah|last=Hardian|first=Edi|date=2013-07-18|work=[[Okezone.com]]|language=id|access-date=2021-01-21}}</ref> Lagu ini direkam oleh Noah setelah sang vokalis, Ariel keluar dari penjara pada tahun 2012. Ariel menceritakan bahwa saat dirinya dipenjara, David pernah berkunjung dan membawa lagu tersebut. Pada saat itu, David mengatakan bahwa lagunya bukan untuk album ''Seperti Seharusnya'', tetapi hanya sekedar coba-coba. Akan tetapi, Ariel menyukai lagu tersebut dan memberitahukan tentang lagu ini kepada Indrawati Widjaja, pimpinan label mereka [[Musica Studio's]]. Menurut Ariel, lagu ini punya suasana yang berbeda serta cocok untuk melengkapi dinamika dalam album.<ref>{{Cite news|url=https://hot.detik.com/music/d-2358546/tak-lagi-sama-single-keempat-karya-david-noah|title='Tak Lagi Sama' Single Keempat Karya David 'NOAH'|date=2013-09-13|work=[[Detik.com|detikcom]]|language=id|access-date=2021-01-21}}</ref><ref>{{cite web |url=https://www.musica.id/detail-discography/9-Seperti-Seharusnya |title= DISCOGRAPHY - NOAH "Seperti Seharusnya (2012)" |author= |date= |website=Musica Studio's |publisher= |access-date=2021-01-21 |archive-date=2021-01-26 |archive-url=https://web.archive.org/web/20210126093909/https://www.musica.id/detail-discography/9-Seperti-Seharusnya |dead-url=yes }}</ref>
 
==Rilis==