Squirtle: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 30:
== Konsepsi dan penciptaan ==
Squirtle dirancang sebagai salah satu Pokémon pemula [[Pokémon Red dan Green|''Pocket Monsters Red'' dan ''Green'']] oleh [[Atsuko Nishida]], yang mendasarkan desainnya pada bentuk akhirnya,<ref name="Origin" /> Pokémon mirip kura-kura yang akhirnya dihapus dan diganti dengan [[Daftar Pokémon generasi I|Blastoise]].<ref>{{cite web|url=https://helixchamber.com/2019/02/16/what-dreams-may-come/ |title=What Dreams May Come: Prototype Data for Pokémon Red and Green|website=Helix Chamber|author=helixadmin|date=2019-02-16}}</ref> Awalnya disebut "Zenigame" dalam bahasa Jepang, Nintendo memutuskan untuk memberikan berbagai spesies Pokémon "nama yang cerdas dan deskriptif" yang terkait dengan penampilan atau fitur mereka ketika menerjemahkan permainan untuk target pasar [[Dunia Barat|Barat]] sebagai sarana untuk membuat karakter lebih cocok untuk anak-anak [[Amerika Serikat]].<ref name="Time">{{cite magazine|url=http://www.time.com/time/asia/magazine/99/1122/cover2.html|title=PokéMania|last=Chua-Euan|first=Howard|date=November 22, 1999|magazine=TIME|access-date=2008-09-15|url-status=dead|archive-url=https://web.archive.org/web/20080913182631/http://www.time.com/time/asia/magazine/99/1122/cover2.html <!--Added by H3llBot-->|archive-date=2008-09-13}}</ref> Nama Inggris Squirtle adalah portmanteau dari kata "squirt" (bahasa Ingris untuk "semburan") dan "turtle" (bahasa Inggris untuk [[kura-kura]]).<ref name="squirtleign"/>
== Catatan kaki ==
|