Lava: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 2:
[[Berkas:Pāhoehoe Lava flow.JPG|jmpl|Aliran lava ''pāhoehoe'']]
'''Lava''' adalah lelehan batu ([[magma]]) pijar yang mengalir keluar dari dalam [[bumi]] melalui kawah [[gunung berapi]] atau melalui celah (patahan) yang kemudian membeku menjadi batuan beku yang bentuknya bermacam-macam. Secara umum, suhu lava dapat mencapai antara 700-1300°C, tergantung pada komposisi [[mineral]] dan [[viskositas]] lava tersebut.
Bila cairan tersebut encer, ia akan meleleh jauh dari sumbernya membentuk aliran seperti [[sungai]] melalui [[lembah]] dan membeku menjadi batuan seperti lava ropi atau lava blok. Bila sedikit kental, ia akan mengalir tidak jauh dari sumbernya dan membentuk [[kubah]] lava dan pada bagian pinggirnya membeku membentuk blok-blok lava yang suhunya masih tinggi. Bila posisinya tidak stabil, ia akan mengalir membentuk [[awan]] panas guguran dari lava.
|