Waduk Cirata: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k PLTA Cirata: perbaikan pranala
PLTA Cirata: Penambahan isi
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 43:
 
== PLTA Cirata ==
'''Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Cirata''' adalah PLTA dengan kapasitas terpasang terbesar di Indonesia, yakni 1.000 MW. PLTA yangsedalam dibangunempat dilantai bawahini tanah inipun dapat membangkitkan listrik hingga 1.428 GWh per tahun. Listrik yang dihasilkan oleh PLTA ini dipasok ke [[sistem tenaga listrik]] 500 kV Jawa-Madura-Bali (Jamali).<ref name="sinaro"/>
 
Operasional PLTA Cirata dikendalikan dari ruang kendali yang terletak sekitar 2 kilometer dari ruang turbin. PLTA yang dioperasikan oleh PT [[PLN Nusantara Power]] ini difungsikan sebagai pemikul [[beban listrik puncak]], sehingga terutama dioperasikan pada pukul 17.00 hingga 22.00. PLTA ini juga dapat melakukan [[asut gelap]] jika terjadi [[mati listrik|blackout]] di sistem tenaga listrik Jawa-Madura-Bali, dengan waktu penyalaan yang relatif cepat, yakni sekitar lima menit.<ref name="sinaro/>
 
PLTA ini diresmikan oleh Presiden [[Soeharto]] pada tanggal 23 Maret 1988, bersamaan dengan peresmian [[PLTA Mrica]] di [[Jawa Tengah]] dan [[PLTA Sengguruh]] di [[Jawa Timur]].<ref name="sinaro"/>
 
== Pariwisata ==