Teater Drama Akademik Daerah Donetsk: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
|||
Baris 13:
* '''1934''' '''–''' Teater tersebut dibuat sebagai teater drama musikal yang berbasis di Mariupol (kepala – A. Smirnov, sutradara utama – A. Iskander).<ref name=":0" />
* '''1959''' '''–''' Teater Mariupol diberi status "Teater Negara Donetsk."<ref name=":0" />
* '''1960 –''' 2 November, pembukaan resmi teater yang telah dibangun kembali untuk umum<ref name=":2">{{Cite web|title=Drama theatre – Mariupol is a tourist city|url=https://mistomariupol.com.ua/en/drama-theatre/|language=en-US|access-date=2023-01-10}}</ref> dan pertunjukan pertama berlangsung.<ref name=":0" />
* '''1978''' '''–''' Perusahaan teater merayakan hari jadi ke-100. Beberapa orang dianugerahi Kehormatan untuk prestasi yang signifikan dalam seni teater.<ref name=":0" />
* '''1985 –''' Teater panggung kecil dibuka.<ref name=":0" />
* '''2007 –''' Pada tanggal 12 November, atas perintah Kementerian Kebudayaan dan Pariwisata, teater tersebut diberi status teater akademik.<ref name=":0" />
* '''2022 –''' 16 Maret, sebagian besar teater dihancurkan oleh serangan udara ketika invasi Rusia ke Ukraina tahun 2022. Ratusan warga sipil rupanya berlindung di gedung tersebut pada saat itu.<ref>{{Cite web|last=Murphy|first=Tim Lister,Olga Voitovych,Tara John,Paul P.|date=2022-03-16|title=Russia bombs theater where hundreds sought shelter and 'children' was written on grounds|url=https://www.cnn.com/2022/03/16/europe/ukraine-mariupol-bombing-theater-intl/index.html|website=CNN|language=en|access-date=2023-01-07}}</ref><ref>{{Cite web|title=Ukraine war: Mariupol theatre 'sheltering hundreds' bombed|url=https://news.sky.com/video/ukraine-war-mariupol-theatre-sheltering-hundreds-bombed-12567814|website=Sky News|language=en|access-date=2023-01-07}}</ref> Citra satelit yang diambil sebelum serangan udara menunjukkan kata "Дети" ("anak-anak" dalam bahasa Rusia) dilukis di tanah di bagian depan dan belakang gedung. Hal itu merupakan upaya untuk memperingatkan pesawat militer Rusia agar menjauh.<ref>{{Cite web|date=2022-03-17|title=Russia-Ukraine war: In Mariupol, theatre sheltering ‘hundreds of civilians’ bombed|url=https://www.firstpost.com/world/mayhem-in-mariupol-in-ukraines-most-attacked-city-theatre-sheltering-hundreds-of-civilians-bombed-10467421.html|website=Firstpost|language=en|access-date=2023-01-07}}</ref> Pada 17 Maret, Dario Franceschini, Menteri Kebudayaan Italia menginformasikan di halaman Twitter-nya bahwa Kabinet Menteri Italia telah menyetujui proposalnya untuk menawarkan kepada Ukraina sumber daya dan sarana untuk membangun kembali teater sesegera mungkin.<ref>{{Cite web|title=Cuitan Dario Franceschini, Menteri Kebudayaan Italia|url=https://twitter.com/dariofrance/status/1504499779136544775|website=Twitter|language=id|access-date=2023-01-07}}</ref> Pengeboman tersebut mengakibatkan sekitar 600 warga Ukraina meninggal dunia.<ref name=":1" />
== Arsitektur ==
Arsitek teater ini adalah A. Krylov dan S. Malyshenko.<ref name=":2" /> Teater ini dibangun dari batu abu-abu Inkerman Krimea dengan gaya klasisisme monumental dengan sejumlah besar komponen yang didekorasi dengan plesteran ''(stucco)''.<ref name=":2" /> Pada fasad bangunan, terdapat komposisi pahatan yang terfokus pada profesi ahli metalurgi dan petani karena kedua profesi tersebut merupakan profesi utama di wilayah Azov.<ref name=":2" />
== Pertunjukan ==
=== Penampilan ===
[[Repertoar|Repretoar]] teater mencakup banyak pertunjukan karya klasik dalam dan luar negeri seperti karya dari [[Leo Tolstoy|Tolstoy]], [[Aleksandr Pushkin|Pushkin]], [[Molière|Moliere]], [[Anton Chekhov|Chekhov]], [[William Shakespeare|Shakespeare]], dan lain-lain. Selain karya dari pekerja seni klasik, ditampilkan juga berbagai karya penulis dan komposer modern di teater itu.<ref name=":2" />
== Daftar referensi ==
|