Veganisme: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up, removed stub tag
k fix
Baris 25:
 
== Asupan nutrisi ==
Pola makan vegan mengecualikan semua asupan makanan yang bersumber dari hewan dan produk  olahannya seperti daging, unggas, ikan, makanan laut, susu, telur,<ref>{{Cite web|last=Henderson|first=Lily|title=Should we be ditching meat and dairy?|url=https://www.heartfoundation.org.nz/wellbeing/healthy-eating/nutrition-facts/plant-based-vegetarian-vegan-diets|website=Heart Foundation NZ|language=en|access-date=2022-01-24}}</ref> mayones dan madu,<ref name=":3">{{Cite web|last=Watson|first=Stephanie|date=6 September 2021|title=Vegan Diet: Foods, Benefits & More|url=https://www.webmd.com/diet/vegan-diet-overview|website=WebMD|language=en|access-date=2022-01-25}}</ref> serta produk sampingannya seperti [[mentega]], [[kasein]], ''[[rennet]]'' dan laktoserum (''[[whey]]'').<ref>{{Cite web|last=Oliver|first=Laura Michele|date=27 Desember 2018|title=What Foods Do Vegans Avoid?|url=https://healthyeating.sfgate.com/foods-vegans-avoid-6533.html|website=Healthy Eating {{!}} SF Gate|language=en|access-date=2022-01-25}}</ref> Mereka hanya memakan makanan yang berasal dari tumbuhan seperti buah-buahan, sayuran, biji ([[biji chia]], biji [[rami]], [[Biji labu|labu]], [[Biji bunga matahari|bunga matahari]], [[wijen]]), biji padi-padian ([[gandum]], [[Haver|oat]], beras, [[jali]], jagung, [[kinoa]]), kacang-kacangan (kacang hijau, buncis, [[edamame]] dan [[lentil]]) dan kacang pohon (kenari, [[macadamia]], [[pecan]]). Pola makan vegan juga tidak membatasi makan makanan olahan selama tidak mengandung bahan yang berasal dari hewan.<ref name=":4">{{Cite web|last=Kate|first=Kate|date=26 Februari 2018|title=What Vegans Can't and Can Eat? A List of Foods & Substitutes|url=https://thegreenloot.com/what-eat-vegan-diet/|website=The Green Loot|language=en-US|access-date=2022-01-25}}</ref>
 
Pola makan vegan secara keseluruhan menyehatkan, tetapi menghindari protein hewani dapat mengalami risiko kekurangan sejumlah nutrisi seperti [[protein]], [[asam lemak omega-3]]<ref name=":3" /> [[kalsium]], [[vitamin B12]], [[vitamin D]], [[kalium]], seng, [[vitamin B2]] dan yodium.<ref>{{Cite journal|last=Bakaloudi|first=Dimitra Rafailia|date=2021|title=Intake and adequacy of the vegan diet. A systematic review of the evidence|url=https://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S0261561420306567/pdfft?isDTMRedir=true&download=true|journal=Clinical Nutrition|volume=40|issue=5|pages=1}}</ref> Protein diperlukan untuk menggerakkan semua [[reaksi kimia]] di dalam tubuh, asam lemak omega-3 digunakan untuk menjaga sel-sel tetap sehat, sementara kalsium membantu memperkuat tulang dan gigi. Namun sebagian besar nutrisi tersebut dapat diganti dengan nutrisi yang terdapat pada makanan berbasis nabati. Kebutuhan tubuh akan protein dapat diganti dengan mengonsumsi kedelai, kinoa, dan sebagainya. Asam lemak omega-3 dapat ditemukan pada biji rami dan suplemen nabati. Kalsium bisa didapat dari susu kedelai, almon, dan [[brokoli]].<ref name=":3" />
Baris 33:
=== Makanan pengganti ===
Menjadi vegan berarti seseorang harus menghindari semua makanan yang bersumber dari daging atau produk olahannya dari daftar menu hariannya, untuk kemudian beralih ke jenis makanan lain yang dapat menjadi menu pengganti. Ahli gizi telah memberikan rekomendasi makanan pengganti yang bisa memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh, diantaranya adalah:<ref name=":2" />
* Pengganti daging. Daging dapat diganti dengan [[tahu]], potongan [[kedelai]], dan [[nangka]]. Tahu merupakan sumber protein lengkap yang mengandung [[serat]], [[kalium]], [[magnesium]], besi, tembaga dan mangan sehingga menjadikannya pengganti yang bagus untuk daging. Potongan kedelai juga penuh dengan  [[lemak tak jenuh]], [[protein]] dan [[Asam lemak omega-3]].<ref name=":2">{{Cite web|last=Chakravorty|first=Joyeeta|date=1 November 2020|title=These easy food substitutes can help you turn vegan with ease - Times of India|url=https://timesofindia.indiatimes.com/life-style/food-news/these-easy-food-substitutes-can-help-you-turn-vegan-with-ease/articleshow/78972111.cms|website=The Times of India|language=en|access-date=2022-01-24}}</ref> Daging juga dapat diganti dengan produk nabati lainnya seperti tempe dan seitan.<ref name=":5">{{Cite web|last=James|first=Meredith|title=What Can't Vegans Eat: Essential Vegan Food Rules|url=https://tofubud.com/blogs/tips/what-cant-vegans-eat|website=TofuBud|language=en|access-date=2022-01-25}}</ref>
* Pengganti [[mayones]]. Mayones merupakan campuran [[minyak]], [[kuning telur]] dan [[Asam asetat|asam cuka]]. Saus ini dapat diganti dengan [[hummus]], yang terbuat dari kacang buncis ([[kacang arab]]) yang dihaluskan dengan bumbu rempah, atau [[tahini]], yang merupakan pasta dari [[Wijen|biji wijen.]]<ref name=":2" />
* Pengganti [[mentega]] laktosa dan [[keju]]. Alternatif pengganti mentega laktosa adalah mentega kelapa. Mentega kelapa mengandung [[asam amino]], [[kalsium]] dan magnesium yang tinggi sehingga baik untuk mengatur berat badan. Keju dapat diganti dengan selai kacang yang terbuat dari [[kacang tanah]], [[Badam|almon]], [[Kacang Mete|mete]], ataupun [[kenari]].<ref name=":2" />