Konklaf: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 1:
'''Konklaf''' adalah suatu pertemuan [[Dewan Kardinal]] tertutup yang diadakan untuk memilih seorang [[Paus (Gereja Katolik)|Paus]], yang merupakan [[Paus (Gereja Katolik)|Uskup Roma]] sekaligus kepala [[Gereja Katolik Roma]] sedunia.<ref>{{Kamus|Konklaf}}</ref> Penganut [[Katolik|agama Katolik]] menganggap bahwa Paus merupakan [[Suksesi apostolik|penerus]] dari [[Simon Petrus|Santo Petrus]] dan pemimpin umat Gereja Katolik di bumi.<ref name="CE-VicarChrist2">{{CathEncy|author=Fanning, William H. W.|wstitle=Vicar of Christ}}</ref>
Setelah adanya campur tangan politik pada pemungutan suara Dewan Kardinal menyebabkan mandeknya [[Pemilihan Paus 1268–1271|pemilihan Paus pada tahun 1268–1271]] dan terjadinya ''[[interregnum]]'' panjang, Gereja melakukan reformasi terhadap proses pemilihan Paus, yang berpuncak pada dikeluarkannya bulla ''[[Ubi periculum]]'' oleh [[Paus Gregorius X]], yang diratifikasi dalam [[Konsili Lyon II]] pada tahun 1274. Keputusan tersebut menyebutkan bahwa para kardinal yang memiliki suara harus dalam keadaan terkunci dalam pengasingan atau ''cum clave'' (frasa dalam [[bahasa Latin]] yang berarti "dengan kunci") disebut juga dengan pemilu secara rahasia dan tidak diizinkan untuk keluar sampai seorang paus baru telah terpilih.<ref name="CE-Lyons2">{{CathEncy|wstitle=Second Council of Lyons (1274)|author=Goyau, Georges}}</ref> Saat ini, konklaf selalu diadakan di [[Kapel Sistina]] yang terletak di dalam Kompleks [[Istana Apostolik]] di [[Vatikan]].<ref name="UDG">John Paul II (22 February 1996). [https://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/apost_constitutions/documents/hf_jp-ii_apc_22021996_universi-dominici-gregis_en.html ''Universi Dominici gregis''] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070506074146/https://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/apost_constitutions/documents/hf_jp-ii_apc_22021996_universi-dominici-gregis_en.html|date=6 May 2007}}. ''[[Apostolic constitution]]''. Vatican City: Vatican Publishing House.</ref>
Selama beberapa abad sejak [[Kekristenan pada abad ke-1|zaman apostolik]], [[Paus (Gereja Katolik)|uskup Roma]] beserta uskup-uskup lainnya dipilih melalui [[konsensus]] di antara para klerus dan umat awam di [[keuskupan]] setempat.<ref name="Baumgartner4">Baumgartner 2003, p. 4.</ref> Lembaga yang berhak dalam memilih Paus mulai ditegaskan secara jelas ketika [[Dewan Kardinal]] ditetapkan sebagai satu-satunya badan pemilih pada tahun 1059.<ref name="CE-NicholasII">{{CathEncy|author=Weber, N. A.|wstitle=Pope Nicholas II}}</ref> Setelah itu, beberapa detail-detail tambahan, terutama aturan ''cum clave'', ditambahkan kemudian seiring berjalannya waktu. Pada tahun 1970, [[Paus Paulus VI]] menetapkan syarat usia bagi para [[kardinal]] yang berhak memilih, yaitu di bawah usia 80 tahun, di dalam dokumen ''[[motu proprio]]'' berjudul ''Ingravescentem aetatem''. Prosedur pemilihan Paus terbaru ditetapkan oleh [[Paus Yohanes Paulus II]] dalam [[Konstitusi Apostolik|konstitusi apostolik]] berjudul ''Universisi Dominici gregis'',<ref name="UDG" /> yang kemudian diubah oleh [[Paus Benediktus XVI]] pada tahun 2007 dan 2013.<ref name="2013 motu">[http://www.ncregister.com/daily-news/pope-issues-conclave-motu-proprio/ "Pope Issues Conclave Motu Proprio"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20171213162403/http://www.ncregister.com/daily-news/pope-issues-conclave-motu-proprio|date=13 December 2017}} ''[[National Catholic Register]]''. 25 February 2013.</ref> Berdasarkan aturan terbaru, seseorang memerlukan dua pertiga suara mayoritas untuk terpilih menjadi Paus baru.<ref name="BXVI-MP">Benedict XVI (11 June 2007). [https://www.vatican.va/holy_father/benedict_xvi/motu_proprio/documents/hf_ben-xvi_motu-proprio_20070611_de-electione_lt.html De aliquibus mutationibus in normis de electione Romani Pontificis] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20171222062902/http://w2.vatican.va/content/benedict-xvi/la/motu_proprio/documents/hf_ben-xvi_motu-proprio_20070611_de-electione.html|date=22 December 2017}} (in Latin). ''[[Motu proprio]]''. Vatican City: Vatican Publishing House.</ref><ref name="BBC-BXVI">[http://news.bbc.co.uk/1/hi/world/europe/6242466.stm "Pope alters voting for successor"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070914235308/http://news.bbc.co.uk/1/hi/world/europe/6242466.stm|date=14 September 2007}}. ''[[BBC News]]''. 26 June 2007.</ref> Konklaf terakhir terjadi pada tahun 2013, ketika [[Paus Fransiskus|Jorge Mario Bergoglio]] terpilih sebagai [[Paus Fransiskus]] menggantikan [[Paus Benediktus XVI]].
|