Pagit-pagit: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Referensi: clean up
OrophinBot (bicara | kontrib)
Baris 1:
'''Pagit-pagit''' adalah makanan khas [[Suku Karo]] di [[SumatraSumatera Utara]], [[Indonesia]]. Bahan utama makanan ini adalah isi perut (rumput yang separuh dicerna) [[rusa]], [[kambing]], [[sapi]], atau [[kerbau]] sebelum mengalami proses pemamahbiakan selanjutnya. Bahan tersebut kemudian dimasak bersama rempah-rempah, santan, [[takokak]], dan daun [[tapioka]] atau daging sebagai kuahnya.
 
== Cara Pembuatan ==