Jump Force: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k pembersihan kosmetika dasar
k fix
Baris 19:
| composer = Takanori Arima<br/>Zac Zinger<br/>Chad Seiter<br/>[[Jerome Leroy (komposer)|Jerome Leroy]]<br/>Alex Ruger<br/>Jonne Valtonen<br/>Toshiyuki Kishi<br/>Hiromi Mizutani
}}
{{Nihongo|'''''Jump Force'''''|ジャンプフォース|Janpu Fōsu|lead=yes}} adalah sebuah [[permainan pertarungan]] ''[[Permainan crossover|crossover]]'' yang dikembangkan oleh [[Spike Chunsoft]] dan dirilis oleh [[Bandai Namco Entertainment]], yang menampilkan karakter dari berbagai seri [[manga]] yang dimuat dalam majalah ''[[Weekly Shōnen Jump|Weekly Shonen Jump]]'' terbitan  [[Shūeisha]].<ref name="polygonannounce" /> Permainan ini juga dirilis sebagai bentuk perayaan ulang tahun ke-50 dari majalah tersebut. Permainan ini dirilis pada tanggal 15 Februari 2019 untuk platform [[Microsoft Windows|Windows]], [[PlayStation 4]], dan [[Xbox One]].
 
== Plot ==
Ketika [[Kenyataan|dunia nyata]] bersatu dengan dunia ''Shōnen Jump'', umat manusia diserang oleh "Venom", pasukan penjahat yang [[Cuci otak|tercuci otaknya]] dan  dipimpin oleh Kane dan Galena. Untuk melawan "Venom", banyak pahlawan yang direkrut untuk bergabung dengan "Jump Force" dibawah kepemimpinan Director Glover dan mitra [[Kecerdasan buatan|AI]]-nya yang bernama Navigator. Namun, ada oknum yang menggunakan Jump Force dan Venom sebagai upaya untuk mendapatkan artefak misterius dan menggabungkan semua dunia menjadi satu.<ref name=storymode/>
 
[[Frieza]] menyerang [[New York City]] dengan pasukan Venom, dan dihadang oleh [[Goku]]; Namun, ledakan laser yang menyimpang dari Frieza dengan fatal melukai seorang warga sipil yang terjebak di zona perang. [[Trunks (Dragon Ball)|Trunks]] menghidupkan kembali warga sipil tersebut dengan perangkat cybernetic canggih yang disebut kubus umbra, memberi mereka potensi untuk menjadi pahlawan seperti mereka. Frieza mundur, dan ini memungkinkan Goku dan Trunks untuk membawa warga sipil tersebut kembali ke markas besar mereka, tempat mereka disambut oleh Direktur Glover. Glover menjelaskan bahwa dunia manga yang berasal dari "[[Shonen Jump (majalah)|Jump]]" entah bagaimana mulai bergabung bersama dengan dunia nyata dan menggunakan kubus umbra mereka sendiri untuk mengubah manusia yang berhati jahat menjadi Venom. Kejadian ini memaksanya untuk menciptakan Jump Force—organisasi yang terdiri atas para pahlawan dari dunia "Jump", bersama dengan orang lain yang diselamatkan melalui kubus—demi memadamkan ancaman.